Posts

Showing posts from December, 2020

Grup J-pop Arashi resmi hiatus hari ini

Image
Grup idola Jepang Arashi resmi menghentikan segala aktivitas atas nama grup mulai 1 Januari 2021. Setelah 21 tahun berkarya semenjak debut pada 1999, Masaki Aiba, Jun Matsumoto, Kazunari Ninomiya, Satoshi Ohno dan Sho Sakurai ...

KKP kolaborasi tingkatkan pengelolaan kawasan pesisir di Aceh

Image
Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) berkolaborasi dengan Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Aceh serta Universitas Teuku Umar dalam rangka meningkatkan pengelolaan kawasan pesisir di Aceh yang masih besar peluangnya untuk ...

Akan ada lebih dari 370.000 bayi tahun baru

Image
Sebanyak 371.504 bayi diperkirakan akan lahir pada Hari Tahun Baru, menurut Dana Anak-Anak Perserikatan Bangsa-bangsa (UNICEF). Memasuki tahun 2021, UNICEF memperkirakan separuh dari kelahiran ini akan terjadi di sepuluh ...

Kemarin, Presiden hingga kerja sama Indonesia-UNICEF soal anak

Image
Sejumlah berita yang termasuk dalam berita humaniora kemarin, Kamis (31/12) 2020 telah menarik perhatian banyak pembaca, mulai dari Presiden Jokowi yang menyebut 2021 sebagai tahun bersejarah, Satgas yang mengatakan 2021 ...

Kemarin, Wall Street naik di akhir tahun hingga peluncuran Jaketbus

Image
Sejumlah informasi penting menghiasi berita ekonomi pada Kamis (31/12) kemarin, mulai dari Wall Street yang menguat saat tutup tahun hingga aplikasi Jakarta Electronic Ticketing Bus (Jaketbus) yang resmi diluncurkan agar ...

Gravitas, SUV termewah Tata Motors diungkap bulan ini

Image
Perusahaan otomotif India, Tata Motors akan merilis mobil sport utility vehicle (SUV) Tata Gravitas pada 26 Januari, lapor perusahaan pada laman resmi dikutip Jumat. Perusahaan hanya menampilkan foto Gravitas di laman resmi ...

Edinson Cavani buka suara usai diskorsing FA

Image
Penyerang Manchester United, Edinson Cavani telah menerima keputusan Asosiasi Sepak Bola Inggris (FA) yang menskors sebanyak tiga pertandingan karena unggahan Instagram yang dinilai rasis pada November tahun lalu. Namun, ...

Anggota DPR: Pengambilalihan Blok Rokan sejarah baru migas Indonesia

Image
Anggota Komisi VII DPR RI Mulyanto menyatakan pengambilalihan Blok Rokan dari Chevron ke Pertamina yang secara resmi bakal terjadi pada tanggal 9 Agustus 2021, merupakan tonggak sejarah baru dalam sektor migas di Tanah ...

Minyak naik jelang tutup tahun, catat penurunan 20 persen pada 2020

Image
Harga minyak mentah global naik tipis pada akhir perdagangan Kamis (Jumat pagi WIB), tetapi kehilangan lebih dari seperlima nilainya pada 2020, karena penguncian (lockdown) dan pembatasan mobilitas untuk memerangi virus ...

Panasonic akan produksi baterai "Tesla 4680"

Image
Panasonic akan membangun jalur produksi untuk baterai mobil listrik terbaru "Tesla 4680" mulai tahun 2021, menurut warta Nikkei Asia. Laporan itu menyebut bahwa proyek tersebut menelan biaya "puluhan juta dolar ...

Stellar Power Accelerator dorong wanita wujudkan ambisi lewat prestasi

Image
Stellar Women menggelar program Stellar Power Accelerator yang menjadi wadah bagi para wanita Indonesia untuk mewujudkan ambisinya melalui prestasi. Power Accelerator merupakan program bisnis dan entrepreneurship yang digelar ...

Harga emas naik tipis 1,7 dolar di hari perdagangan terakhir 2020

Image
Harga emas berjangka sedikit menguat pada penutupan hari terakhir perdagangan 2020, Kamis (Jumat pagi WIB), memperpanjang kenaikan untuk hari ketiga berturut-turut, seiring dengan berlanjutnya pelemahan dolar AS terhadap mata ...

Stellar Power Accelerator dorong wanita wujudkan ambisi lewat prestasi

Image
Stellar Women menggelar program Stellar Power Accelerator yang menjadi wadah bagi para wanita Indonesia untuk mewujudkan ambisinya melalui prestasi. Power Accelerator merupakan program bisnis dan entrepreneurship yang digelar ...

Intip inspirasi fesyen tak lekang dimakan waktu dari film dan serial

Image
Sebagai seorang penggemar fashion, tentunya Anda sudah tidak asing lagi dengan istilah timeless fashion. Memiliki berbagai fashion item yang termasuk dalam kategori ini sangat berguna karena kita tidak tahu tren seperti apa yang ...

Tujuh rekomendasi animasi untuk ditonton tahun 2021

Image
Tidak ada yang lebih menyenangkan bagi anak generasi 90-an untuk menghabiskan akhir pekan dengan menonton beragam tayangan anime di layar kaca. Anda mungkin dulu harus harus berebut remote televisi dengan anggota keluarga ...

Arsenal sebut kepindahan Sead Kolasnic ke Schalke untungkan dua pihak

Image
Manajemen Arsenal menyebutkan kepindahan dengan status pinjaman Sead Kolasinac ke Schalke O4 hingga akhir musim ini menguntungkan kedua belah pihak. "Sead perlu bermain secara reguler, jadi kami telah memutuskan secara ...

Intip inspirasi fesyen tak lekang dimakan waktu dari film dan serial

Image
Sebagai seorang penggemar fashion, tentunya Anda sudah tidak asing lagi dengan istilah timeless fashion. Memiliki berbagai fashion item yang termasuk dalam kategori ini sangat berguna karena kita tidak tahu tren seperti apa yang ...

Lima daya tarik drama baru Im Siwan "Run On"

Image
Drama Korea terbaru "Run On" yang dibintangi oleh Im Siwan dan Shin Sae-kyeong telah tayang. Serial romantis di Netflix mengikuti kehidupan seorang atlet lari Ki Seon-gyeom (Im Siwan), seorang penerjemah film bernama Oh ...

Polisi temukan dua orang positif COVID-19 saat razia kerumunan

Image
Petugas Direktorat Reserse Narkoba Polda Metro Jaya menemukan dua orang positif terjangkit COVID-19 saat melakukan razia kerumunan massa di D'Bunker Bar di Jalan Melawai Raya. Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Jumat diri ...

Gempa bumi 5,1 magnitudo guncang Sumba Barat Daya-NTT

Image
Gempa bumi bermagnitudo 5,1 pada Jumat (1/1) mengguncang wilayah barat laut, Kabupaten Sumba Barat Daya di Pulau Sumba, Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT), kata Kepala BMKG Stasiun Waingapu Sumba Timur Arief ...

Ini resolusi tahun baru Sherina

Image
Penyanyi dan aktris Sherina Munaf mengungkapkan resolusinya pada tahun 2021, menyuguhkan film "Petualangan Sherina 2" yang sudah dinantikan oleh penggemar sejak bertahun-tahun lamanya. "Resolusiku atau goalku ...

Eric Garcia sepakati kontrak lima tahun dengan Barcelona

Image
Eric Garcia menyepakati kontrak lima tahun dengan Barcelona, tetapi masih harus dilihat apakah bek asal Spanyol tersebut meninggalkan Manchester City pada Januari atau saat kontraknya habis di akhir musim, menurut laporan ...

Malam pergantian tahun di Makassar sepi

Image
Malam pergantian tahun 2020 ke 2021 di Kota Makassar, Provinsi Sulawesi Selatan, jauh lebih sepi dibandingkan tahun sebelumnya. Sejumlah aktivitas keramaian dibatasi, bahkan dibubarkan, mengingat kondisi pandemi COVID-19 ...

Masih pandemi, Taj Mahal justru tambah kapasitas pengunjung

Image
India menambah jumlah kapasitas pengunjung yang diperbolehkan masuk ke monumen Taj Mahal menjadi 15.000 orang per hari, meski ada peringatan dari otoritas kesehatan bahwa kerumunan di tempat wisata bisa berujung kepada ...

Kemarin, Pelarangan kegiatan FPI hingga Presiden damaikan politik

Image
Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan, Mahfud MD, menyatakan, pemerintah menghentikan kegiatan dan aktivitas Front Pembela Islam (FPI) dalam bentuk apapun.   Selengkapnya di sini   2. ...

Kemarin, Rp592 triliun terselamatkan hingga 7 poin SKB pelarangan FPI

Image
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) berhasil menyelamatkan potensi kerugian keuangan negara senilai RpRp592,4 triliun sepanjang 2020. Selengkapnya di sini 2. Jaksa Agung bentuk Timsus penuntasan pelanggaran HAM ...

Iran alokasikan Rp2,1 miliar untuk keluarga korban kecelakaan pesawat

Image
Iran alokasikan Rp2,1 miliar untuk keluarga korban kecelakaan pesawat Ukraina Kabinet Iran pada hari Rabu mengalokasikan 150.000 dolar AS atau sekitar Rp2,1 miliar untuk keluarga masing-masing dari 176 korban pesawat Ukraina ...

Fiat Chrysler investasi di Polandia untuk produksi Jeep dan Alfa Romeo

Image
Produsen mobil Italia-Amerika Fiat Chrysler akan menginvestasikan dana sebesar 755 juta zloty (Rp2,8 triliun) untuk produksi mobil listrik di pabrik mereka di Tychy di Polandia. Fiat Chrysler mengonfirmasi bahwa model ...

Polda Metro Jaya tutup layanan Samsat Keliling hingga 3 Januari 2021

Image
Direktorat Lalu Lintas Kepolisian Polda Metro Jaya menutup sementara layanan Samsat Keliling mulai Kamis (31/12) hingga Minggu (3/1). Penutupan layanan diunggah di Twitter resmi @TMCPoldaMetro, di Jakarta, Kamis ...

Biaya subsidi kendaraan listrik meningkat enam kali lipat di Jerman

Image
Kendaraan elektrifikasi (EV) di Jerman semakin bertumbuh sehingga pemerintah setempat harus membayar subsidi enam kali lebih banyak daripada yang mereka bayarkan pada tahun 2019. Hingga saat ini, pemerintah Jerman membayar ...

Masih pandemi, Taj Mahal justru tambah kapasitas pengunjung

Image
India menambah jumlah kapasitas pengunjung yang diperbolehkan masuk ke monumen Taj Mahal menjadi 15.000 orang per hari, meski ada peringatan dari otoritas kesehatan bahwa kerumunan di tempat wisata bisa berujung kepada ...

Lebih dari 41.000 camar paruh merah habiskan musim dingin di Kunming tahun ini

Image
ANTARA - Sekitar 41.600 ekor burung camar paruh merah menghabiskan musim dingin tahun ini di Kota Kunming, China selatan, angka tertinggi dalam beberapa tahun. Lebih dari 120 anggota staf di 62 habitat burung camar paruh merah ...

Saham Spanyol dilanda ambil untung, indeks IBEX 35 turun 0,25 persen

Image
Saham-saham Spanyol ditutup lebih rendah pada perdagangan Rabu (30/12/2020), menyusul aksi ambil untung dari kenaikan selam lima hari berturut-turut, dengan indeks acuan IBEX 35 di Bursa Efek Madrid turun 0,25 persen menjadi ...

Tutup 2020, Polda Metro Jaya tetap siapkan lima lokasi SIM Keliling

Image
Kepolisian Daerah Metro Jaya tetap menyiapkan lima lokasi layanan SIM Keliling di DKI Jakarta pada hari terakhir tahun ini, Kamis. Meski demikian, sedikit berbeda dari layanan di hari-hari biasa, khusus Kamis ini, ...

Makanan khas tahun baru di dunia, soba hingga anggur

Image
Perayaan tahun baru di dunia tak melulu sekadar kembang api dan bunyi terompet, tetapi juga diramaikan dengan makanan-makanan khas yang berbeda di setiap belahan dunia. Apa saja makanan yang biasanya disajikan untuk ...

Kemarin, bengkak usai vaksin hingga ponsel yang tak bisa WA 2021

Image
Penjelasan dokter tentang sensasi bengkak di wajah usai divaksin COVID-19, sejumlah ponsel terancam tak dapat gunakan WhatsApp mulai 1 Januari, PUBG Mobile hasilkan 2,6 miliar dolar dalam setahun, perlukah membuat resolusi dan ...

Saham Jerman kembali tergelincir, indeks DAX 30 berkurang 0,31 persen

Image
Saham-saham Jerman kembali tergelincir pada akhir perdagangan Rabu (30/12/2020), memperpanjang penurunan untuk hari kedua berturut-turut, dengan indeks acuan DAX 30 di Bursa Efek Frankfurt berkurang 0,31 persen menjadi 13.718,78 ...

Pandemi dan "roller coaster" IHSG

Image
Sama seperti penghujung tahun lalu, Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada hari perdagangan terakhir 2020 tak mampu ditutup dengan manis. IHSG untuk kedua kalinya secara berturut-turut menutup tahun di zona merah. Meski ...

Madrid ditahan seri 1-1 lawan Elche

Image
Real Madrid ditahan seri 1-1 oleh Elche dalam pertandingan Kamis dini hari sehingga kehilangan pijakan dalam perburuan gelar juara La Liga melawan pemuncak klasemen Atletico Madrid. Gol dari sundulan kepala Luka Modric membawa ...

Anggota DPR dorong BUMN perikanan bantu pulihkan ekonomi nasional

Image
Anggota Komisi VI DPR RI Amin Ak mendorong BUMN sektor perikanan (gabungan Perum Perindo dan PT Perinus) untuk berperan besar dalam membantu memulihkan kondisi perekonomian nasional yang sangat terdampak ...

Kemarin, pencopotan atribut FPI hingga "crowd free night" di Jakarta

Image
Sepanjang Rabu (30/12),  beragam peristiwa terjadi di Ibu Kota Jakarta mulai dari pencopotan atribut FPI di Petamburan pasca dilarangnya organisasi kemasyarakatan (ormas) itu oleh Pemerintah Pusat hingga Polisi siapkan ...

Kemarin, rupiah menguat dan IHSG di zona merah pada penutupan 2020

Image
Sejumlah informasi penting menghiasi berita ekonomi pada Rabu (30/12) kemarin, mulai dari rupiah yang menguat tajam di akhir tahun hingga Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) yang berada di zona merah pada hari perdagangan terakhir ...

Hari terakhir 2020, hujan diperkirakan guyur Jakarta secara merata

Image
Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memperkirakan hujan akan mengguyur seluruh wilayah baik kota atau pun kabupaten di Provinsi DKI Jakarta pada hari terakhir 2020. Hujan akan mengguyur Jakarta mulai dari pagi ...

Saham Inggris hentikan keuntungan, indeks FTSE 100 jatuh 0,71 persen

Image
Saham-saham Inggris ditutup lebih rendah pada perdagangan Rabu (30/12/2020), menyusul aksi ambil untung dari kenaikan empat hari berturut-turut, dengan indeks acuan FTSE 100 di Bursa Efek London jatuh 0,71 persen menjadi 6.555,82 ...

Makanan khas tahun baru di dunia, soba hingga anggur

Image
Perayaan tahun baru di dunia tak melulu sekadar kembang api dan bunyi terompet, tetapi juga diramaikan dengan makanan-makanan khas yang berbeda di setiap belahan dunia. Apa saja makanan yang biasanya disajikan untuk ...

Kemarin, bengkak usai vaksin hingga ponsel yang tak bisa WA 2021

Image
Penjelasan dokter tentang sensasi bengkak di wajah usai divaksin COVID-19, sejumlah ponsel terancam tak dapat gunakan WhatsApp mulai 1 Januari, PUBG Mobile hasilkan 2,6 miliar dolar dalam setahun, perlukah membuat resolusi dan ...

Kilas NusAntara Pagi

Image
ANTARA - Sebanyak 19 pengusaha hotel dan 8 pengusaha  restoran yang terdampak COVID-19 di Kota Ambon menerima Bantuan Langsung Tunai (BLT) dari Kementerian Pariwisata. Kepolisian Daerah Nusa Tenggara Barat menegaskan ...

Kontes kecantikan di Nepal pertama kalinya diikuti finalis transgender

Image
Ketika Angel Lama turun dari catwalk di final Miss Universe Nepal pada hari Rabu, dia akan membuat sejarah sebagai perempuan transgender pertama yang menjadi finalis dalam acara tahunan paling glamor di negara Himalaya ...

Desainer Pierre Cardin meninggal dunia

Image
Perancang busana asal Prancis, Pierre Cardin, yang merupakan desainer bertangan dingin yang mampu menjual berbagai produk di bawah mereknya, meninggal dunia pada hari Selasa (29/12) di usia 98 tahun, Reuters melaporkan, ...

Antisipasi lahan pemakaman penuh

Image
Petugas yang mengenakan APD memakamkan jenazah dengan protokol COVID-19 di TPU Tegal Alur, Jakarta, Selasa (29/12/2020). Pemprov DKI Jakarta menyiapkan lahan pemakaman di Rorotan sebagai antisipasi penuhnya TPU khusus COVID-19 di ...