Posts

Showing posts from September, 2021

KPK ungkap kendala periksa tersangka kasus KTP-el Paulus Tannos

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengungkapkan kendala dalam memeriksa tersangka Direktur Utama PT Sandipala Arthaputra Paulus Tannos yang saat ini diduga berada di Singapura. Paulus Tannos adalah tersangka kasus dugaan ...

Pemkot Medan mematangkan pembelajaran tatap muka terbatas

Pemerintah Kota (Pemkot) Medan terus mematangkan pelaksanaan pembelajaran tatap muka (PTM) terbatas baik PAUD, SD dan SMP awal pekan depan Senin (4/10). "Persiapan dimulai dari protokol kesehatan hingga percepatan ...

UUS Bank Nagari kembali meraih Infobank Sharia Award 2021

Unit Usaha Syariah (UUS) Bank Nagari Sumatera Barat (Sumbar) kembali meraih penghargaan dengan predikat Sangat Bagus atau Excellent dalam kategori Unit Usaha Syariah beraset di bawah Rp2,5 triliun dalam ajang Infobank Sharia ...

Anggota DPR RI Ade Rezki Pratama bantu biaya belajar santri ke Yaman

Sebanyak sembilan orang santri dari Yayasan Alhafidz Ibnu Hajar, Matur, Kabupaten Agam, Sumatera Barat berhasil lulus seleksi di Universitas Ar-Rayan di Yaman, namun sembilan santri tersebut terkendala biaya pemberangkatan ...

Hasil PON Papua kriket, tuan rumah awali dengan kemenangan

Cabang olahraga kriket nomor Twenty-Twenty (T-20) PON Papua xx 2021 memulai laga Kamis (30/9) di Lapangan Cricket Doyo Baru, Kabupaten Jayapura, yang dibuka oleh pertandingan tuan rumah menghadapi Jawa Barat pada pukul 07:30 ...

Pelti: Petenis muda jangan ragu kalahkan seniornya

ANTARA - Ketua Umum Pengurus Pusat Persatuan Lawn Tenis Indonesia (Pelti) Rildo Ananda Anwar mendorong para petenis muda tidak ragu-ragu mengalahkan seniornya di ajang Pekan Olahraga Nasional XX Papua. Menurut ...

Gubernur Kaltara minta tim vaksinasi masuk ke daerah sulit dijangkau

Gubernur Kalimantan Utara Zainal Arifin Paliwang meminta tim vaksinasi COVID-19  bergerak aktif masuk ke daerah-daerah yang sulit dijangkau untuk melayani masyarakat. "Hal tersebut untuk memperluas persentase ...

Polisi tembak pencuri sepeda motor di lingkungan sekolah di Sumut

Pihak kepolisian menembak dua orang tersangka pencurian sepeda motor yang kerap beraksi di lingkungan sekolah di Kabupaten Serdang Bedagai (Sergai), Sumatera Utara (Sumut), karena melakukan perlawanan saat dilakukan ...

Koalisi antikorupsi Makassar gelar ritual tolak bala persoalan KPK

Sejumlah lembaga tergabung dalam koalisi masyarakat sipil antikorupsi menggelar ritual tolak bala bencana sebagai bentuk kritikan dan keprihatinan atas pemecatan 57 pegawai Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), di depan Kantor ...

Sejumlah kapal feri di Kepri tak beroperasi dipicu BBM subsidi habis

Sejumlah kapal feri antarpulau di Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) memilih tidak beroperasi buat sementara waktu, karena dipicu tidak adanya bahan bakar minyak (BBM) solar bersubsidi dari PT. Pertamina sehingga tidak menutupi ...

Polda Sumsel menangkap lagi oknum guru pedofil terhadap santri

Personel Kepolisian Daerah Sumatera Selatan (Polda Sumsel) menangkap lagi seorang oknum guru tersangka kasus pedofil terhadap santri pada salah satu pondok pesantren di Kabupaten Ogan Ilir. Oknum guru tersebut berinisial IM ...

KPK ungkap kendala periksa tersangka kasus KTP-el Paulus Tannos

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengungkapkan kendala dalam memeriksa tersangka Direktur Utama PT Sandipala Arthaputra Paulus Tannos yang saat ini diduga berada di Singapura. Paulus Tannos adalah tersangka kasus dugaan ...

Sandiaga kunjungi desa wisata di Lampung Barat

ANTARA - Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno mengunjungi Desa Wisata Rigis Jaya, Lampung Barat, Lampung pada Rabu (29/9). Dalam keterangan pers yang dibagikan pada Kamis (30/9) Sandiaga menyebut Desa Wisata Rigis ...

Dokumen klarifikasi Formula E muncul untuk meluruskan

Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria menyatakan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta memunculkan dokumen klarifikasi Formula E untuk meluruskan polemik terkait balap mobil listrik tersebut, terutama soal pembiayaan yang ...

Suka cita Desi sumbang emas judo untuk Papua

ANTARA - Judoka putri Desi Rahayu bersuka cita setelah mampu meraih medali emas Pekan Olahraga Nasional XX untuk kontingen Papua. Desi menjadi yang terbaik menundukkan wakil Jawa Barat Ardelia Yuli Fradivtha dengan ...

Basket Jabar gulung habis Banten

ANTARA - Penyisihan pertandingan Pekan Olahraga Nasional (PON) XX cabang olahraga bola basket putra 5vs5 mempertemukan tim Jawa Barat dengan Banten di GOR Mimika Sport Complex, Mimika, Papua, Kamis (30/9). Dalam laga itu ...

Aceh-Sumut terus persiapkan diri menjadi tuan rumah PON 2024

Wakil Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Musa Rajekshah menyatakan daerahnya terus membangun komunikasi dan koordinasi dengan Pemerintah Provinsi Aceh dalam upaya mempersiapkan diri untuk menjadi tuan rumah perhelatan Pekan Olahraga ...

Polisi tembak pencuri sepeda motor di lingkungan sekolah di Sumut

Pihak kepolisian menembak dua orang tersangka pencurian sepeda motor yang kerap beraksi di lingkungan sekolah di Kabupaten Serdang Bedagai (Sergai), Sumatera Utara (Sumut), karena melakukan perlawanan saat dilakukan ...

Koalisi antikorupsi Makassar gelar ritual tolak bala persoalan KPK

Sejumlah lembaga tergabung dalam koalisi masyarakat sipil antikorupsi menggelar ritual tolak bala bencana sebagai bentuk kritikan dan keprihatinan atas pemecatan 57 pegawai Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), di depan Kantor ...

Bank NTB Syariah berharap kasus pembobolan dana Rp10 miliar terungkap

Direksi PT Bank NTB Syariah berharap aparat penegak hukum bisa mengungkap kasus pembobolan dana nasabah (fraud) yang mencapai Rp10 miliar, sehingga bisa diketahui oleh masyarakat siapa orang yang bertanggung jawab. "Ya ...

BMKG berikan ilmu cuaca dan iklim untuk nelayan

ANTARA - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika, BMKG Stasiun Meteorologi Maritim Kelas 1 Serang memberikan pengetahuan berupa ilmu cuaca dan iklim kepada puluhan penyuluh perikanan dan nelayan di Kabupaten Pandeglang. ...

Bank Papua luncurkan tiga produk digital sukseskan PON XX

Bank Pembangunan Daerah (BPD) Papua meluncurkan tiga produk digital guna turut menyukseskan penyelenggaraan PON XX di wilayahnya yakni Internet Banking CMS Corporate, Laku Pandai dan sistem pembayaran menggunakan Quick Response ...

Pemeritah Aceh-PT SBI jalin kerja sama pengelolaan sampah

Pemerintah Aceh dan PT Solusi Bangun Indonesia (SBI) menjalin kerja sama pengelolaan sampah di TPA pada Unit Pelaksana Teknis Daerah (UPTD) Balai Penanganan Sampah Regional (BPSR) DLHK Aceh, di Gampong Data makmur, Kecamatan ...

Jubir: Penurunan positif COVID-19 mingguan 26 persen

ANTARA - Juru bicara pemerintah untuk program vaksinasi COVID-19 Siti Nadia Tarmizi pada Rabu (29/9) menyatakan terjadi penurunan tren positif infeksi SARS-CoV-2 kasus mingguan sebesar 26 persen dari minggu lalu. Selain itu, ...

PTUN: Sistem peringatan dini banjir di Kalsel harus diperkuat

Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) Banjarmasin dalam putusannya, Rabu (28/9), menyatakan, sistem peringatan dini banjir di Kalimantan Selatan (Kalsel) harus diperkuat belajar dari pengalaman bencana banjir besar yang terjadi ...

KA logistik dari Surabaya ke Jakarta untuk urai kemacetan jalan raya

ANTARA - Sinergitas BUMN diwujudkan dengan banyak cara, antara lain revitaliasai atau mengaktifkan kembali jalur kereta api logistik dari Tanjung Perak, Surabaya, menuju Ibu Kota Jakarta. Revitaliasi jalur KA logistik ini, salah ...

Tundukkan Kalbar, Futsal Papua yakin ke partai puncak

ANTARA - Tim futsal tuan rumah Papua menembus semifinal cabang olahraga futsal PON XX Papua setelah menaklukan perlawanan Kalimantan Barat dengan skor tipis 3-2 pada Rabu (29/9). Melenggang ke babak empat besar, ...

UTU mulai kembangkan teh daun Kelor

ANTARA - Mahasiswa Universitas Teuku Umar (UTU) Meulaboh, Aceh Barat, mengembangkan minuman herbal yang banyak manfaat bagi kesehatan, yakni teh daun kelor. Kegiatan mahasiswa ini dbantu oleh Inkubator Bisnis Teknologi (IBT) UTU ...

Jadwal PON Papua 30 September: Judo dan sepatu roda lumbung emas

Ronde 2 09.30 - 12.30 WIT Duration Flight Kelas Schweizer SGS 1-26 Putri (Flight B.

6 perempuan muda akan duduki pimpinan BUMN sehari

ANTARA - Menteri BUMN Erick Thohir menunjuk Sharon Florencia untuk menggantikannya selama satu hari pada Kamis (30/9). Pengumunan ini disampaikan pada Rabu (29/9) di Gedung Kementerian BUMN dalam rangka kampanye Girls Take Over ...

Gubernur Sulbar apresiasi raihan medali perunggu dari Ramlah

Gubernur Sulawesi Barat Ali Baal Masdar memberikan apresiasi atas raihan medali pertama dari cabang olahraga dayung untuk daerahnya pada Pekan Olahraga Nasional (PON) XX Papua, Rabu. Atlet dayung Sulawesi Barat ...

Dua pemilik 9 kg ganja divonis 10 tahun penjara di PN Denpasar-Bali

Dua pemilik narkotika jenis ganja seberat 9 kg bernama Rizky Putra (39) dan Yanuar Efendi alias Yance (35) divonis 10 tahun penjara dalam persidangan secara virtual di Pengadilan Negeri Denpasar, Bali.   "Pada ...

PTUN: Sistem peringatan dini banjir di Kalsel harus diperkuat

Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) Banjarmasin dalam putusannya, Rabu (28/9), menyatakan, sistem peringatan dini banjir di Kalimantan Selatan (Kalsel) harus diperkuat belajar dari pengalaman bencana banjir besar yang terjadi ...

Habib Tito Aji santai hampir samai rekor IBL di PON Papua

Pemain tim bola basket putra Jawa Tengah Habib Tito Aji menanggapi dengan santai saat mengetahui dirinya hampir menyamai rekor pencetak poin terbanyak dalam satu pertandingan Liga Bola Basket Indonesia (IBL) pada Pekan Olahraga ...

Direktur dan komisaris perusahaan sekuritas diperiksa terkait Asabri

Penyidik Jaksa Agung Muda Tindak Pidana Khusus Kejaksaan Agung memeriksa tujuh orang saksi terkait dengan dugaan korupsi pengelolaan keuangan dan dana investasi pada PT Asabri tahun 2012—2019, di antaranya direktur dan ...

Mahfud MD: Indeks demokrasi turun bukan berarti pemerintah represif

Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Menkopolhukam) Mahfud MD menilai penurunan indeks demokrasi di Indonesia bukan berarti pemerintah represif terhadap rakyat karena berbagai faktor turut ...

DKI Jakarta unjuk gigi menggusur dominasi Papua

Kontingen DKI Jakarta mulai unjuk gigi dalam persaingan merebut gelar juara umum Pekan Olahraga Nasional (PON) XX Papua, ketika ketangguhan dan keperkasaan atlet-atlet Ibu Kota mulai terlihat sepanjang pertandingan pada ...

PCNU Bogor dampingi Wantimpres tasyakuran pelukis dunia Raden Saleh

Jajaran Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Kota Bogor mendampingi anggota Dewan Pertimbangan Presiden (Wantimpres) Habib Muhammad Luthfi Bin Ali Yahya pada tasyakuran selesainya pembangunan Joglo Raden Saleh Sjarif Bustaman, ...

Dua pemilik 9 kg ganja divonis 10 tahun penjara di PN Denpasar-Bali

Dua pemilik narkotika jenis ganja seberat 9 kg bernama Rizky Putra (39) dan Yanuar Efendi alias Yance (35) divonis 10 tahun penjara dalam persidangan secara virtual di Pengadilan Negeri Denpasar, Bali.   "Pada ...

Direktur dan komisaris perusahaan sekuritas diperiksa terkait Asabri

Penyidik Jaksa Agung Muda Tindak Pidana Khusus Kejaksaan Agung memeriksa tujuh orang saksi terkait dengan dugaan korupsi pengelolaan keuangan dan dana investasi pada PT Asabri tahun 2012—2019, di antaranya direktur dan ...

Liga Champions : Jelang PSG menjamu Manchester City

Pemain Paris St Germain Lionel Messi mengikuti sesi pemanasan jelang pertandingan melawan Manchester City pada fase grup Liga Champions di Parc des Princes, Paris, Prancis, Rabu (29/9/2021). ANTARA FOTO/REUTERS/GONZALO ...

Liga Champions : Shakhtar Donetsk vs Inter Milan

Pemain Inter Milan Denzel Dumfries berebut bola dengan pemain Shakhtar Donetsk Manor Solomon pada pertandingan fase grup Liga Champions di NSC Olimpiyskiy, Kyiv, Ukraina, Rabu (29/9/2021).  ANTARA FOTO/REUTERS/Gleb ...

Pemutaran perdana film terbaru James Bond "No Time To Die"

Aktor Daniel Craig tiba di pemutaran perdana film terbaru James Bond "No Time To Die" di Royal Albert Hall, London, Inggris, Selasa (28/9/2021). ANTARA FOTO/REUTERS/Henry Nicholls/rwa.

Wall Street dibuka lebih rendah di tengah aksi jual saham teknologi

Saham-saham di Bursa Efek New York, Wall Street, Amerika Serikat, dibuka merosot pada perdagangan Selasa pagi waktu setempat seiring investor keluar dari saham teknologi tinggi. Sesaat setelah bel pembukaan, Indeks Dow Jones ...

KAI ulang tahun, penumpang mendapat hadiah gratis

ANTARA - Dalam rangka HUT ke 76 PT. KAI Persero, penumpang kereta api mendapatkan hadiah di stasiun Cirebon. Hadiah ini disebut sebagai penyemangat karena masih ada sejumlah pembatasan penumpang kereta api yang harus dipatuhi ...

Gubernur usulkan ke Presiden FTZ di Bintan-Karimun seperti Batam

Gubernur Kepulauan Riau (Kepri) Ansar Ahmad menyampaikan usulan kepada Presiden RI Joko Widodo agar Free Trade Zone (FTZ) di Kabupaten Bintan dan Karimun diberlakukan menyeluruh seperti Kota ...

Harga CPO tinggi, sejumlah petani batal ikuti program peremajaan sawit

Dinas Pertanian Kabupaten Mukomuko, Provinsi Bengkulu, menyatakan sejumlah petani kebun kelapa sawit di Desa Lubuk Talang batal mengikuti program peremajaan tanaman kelapa sawit karena harga minyak sawit mentah ...

Juara Euro akan hadapi juara Copa America pada Juni 2022

Juara Piala Eropa (Euro) Italia dijadwalkan menghadapi juara Copa America Argentina pada Juni 2022, kata badan sepak bola Eropa dan Amerika Selatan pada Selasa. "Kesepakatan yang dicapai oleh kedua organisasi saat ini ...

Kementan dorong perbenihan modern tanaman Stevia di Minahasa-Sulut

Direktur Pengolahan dan Pemasaran Hasil Perkebunan, Dedi Junaedi mengatakan, Kementerian Pertanian akan mendorong perbenihan modern tanaman Stevia di Kabupaten Minahasa, Provinsi Sulawesi Utara. "Kita dalam kebijakan ...

Praktisi: Peran HR kian penting di tengah percepatan bisnis masa depan

Praktisi Senior di Bidang Human Resource (HR) Priyantono Rudito mengatakan peran pengelola HR atau Sumber Daya Manusia (SDM) menjadi kian penting di tengah ekosistem bisnis yang bergerak lebih cepat ke masa depan seiring ...

PON momentum bangkitkan ekonomi non-tambang Papua

Bank Indonesia (BI) berharap, momentum perhelatan Pekan Olahraga Nasional (PON) XX hendaknya membangkitkan potensi ekonomi non-pertambangan Papua seperti pertanian, perikanan, pariwisata serta ekonomi kreatif. "Ajang PON ...

Lepas ekspor, Kementan: Tanaman Stevia bakal jadi komoditas masa depan

Direktur Pengolahan dan Pemasaran Hasil Perkebunan Kementerian Pertanian (Kementan) Dedi Junaedi mengatakan tanaman Stevia akan menjadi komoditas potensial di masa depan. "Stevia ini menurut analisa kami menjadi ...

Pelatih sepak bola Jateng fokus benahi mentalitas anak asuh

ANTARA - Pelatih tim sepak bola Jawa Tengah Eko Riyadi fokus membenahi mentalitas anak asuhnya di ajang Pekan Olahraga Nasional Papua. Hal itu dilakukan setelah mereka ditahan imbang Sumatera Utara 1-1 dalam ...

Harry Maguire absen, Luke Shaw diragukan tampil lawan Villarreal

Kapten Manchester United Harry Maguire dipastikan akan absen beberapa pekan karena cedera betis, kata pelatih Ole Gunnar Solskjaer pada Selasa menjelang pertandingan grup F Liga Champions melawan Villarreal. Maguire dan bek ...

Alex Noerdin bantah perintahkan BPKAD anggarkan Rp100 miliar

Tersangka kasus dugaan tindak pidana korupsi Masjid Raya Sriwijaya Palembang, Sumatera Selatan, Alex Noerdin membantah telah memerintahkan Ketua BPKAD untuk menganggarkan dana senilai Rp100 miliar setiap tahunnya untuk ...

Vokasi UI beri pelatihan kehumasan pimpinan TNI AD

Program Pendidikan Vokasi Universitas Indonesia (UI) melalui Lembaga Vokasi (Lemkasi) UI mengadakan pelatihan kehumasan untuk unsur pimpinan TNI Angkatan Darat. Ketua Lemkasi, Dr. Diaz Pranita dalam keterangannya, Selasa ...

Upaya OJK percepat capaian inklusi keuangan 90 persen di 2024

ANTARA - Otoritas Jasa Keuangan tengah menyiapkan modul "Learning Management System" guna mendukung percepatan target inklusi jasa keuangan. Tidak hanya itu, pada Oktober 2021 ini, OJK juga kembali menggelar Bulan ...

Tim Laman: Temuan spesies cendrawasih jadi alasan lindungi hutan Papua

Fotografer Alam Liar dan Filmmaker asal Amerika Serikat Tim Laman mengatakan, penemuan spesies baru cenderawasih di Papua menjadi satu alasan untuk melindungi hutan Papua. "Sekarang kita tahu, ini salah satu dari tujuh ...

Wagub DKI yakin gelaran Formula E masa mendatang dibiayai sponsor

Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria meyakini pelaksanaan balapan Formula pada masa mendatang bisa dibiayai sponsor dan berbagai pihak pendukung lainnya. Pernyataan Riza itu guna menanggapi pendapat Fraksi PDI ...

Kabekraf Bogor kumpulkan potensi bisnis untuk pulihkan ekonomi

Tim Komite Kabupaten Bogor Ekonomi Kreatif (Kabekraf) bertekad mengumpulkan potensi ekonomi di wilayahnya itu sebagai langkah pemulihan ekonomi imbas pandemi. "Ke depan (ekonomi kreatif) ini akan menjadi prioritas kita ...

Rinov/Pitha pastikan keunggulan Indonesia 3-2 atas Kanada

Ganda campuran Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari memastikan kemenangan Indonesia 3-2 atas tim Kanada pada penyisihan kedua grup C kejuaraan bulu tangkis Piala Sudirman 2021. Dalam pertandingan yang berlangsung di Energia ...

Soal penanganan COVID-19 Jokowi, Jubir: Keselamatan adalah utama

ANTARA - Juru BIcara Presiden, Fadjroel Rachman, mengatakan Presiden Joko Widodo mengutamakan keselamatan rakyat dalam menangani pandemi COVID-19. Menurut dia, selama dua tahun Jokowi bekerja keras untuk menciptakan kesejahteraan ...

Djanur sebut tekad dan keinginan jadi kunci kemenangan

Pelatih Barito Putera Djadjang Nurdjaman yang akrab disapa Djanur menyebut bahwa tekad dan keinginan untuk menang menjadi kunci sukses tim asuhannya memenangi laga kontra PSM Makassar. Pada laga pekan kelima Liga 1 2021 yang ...

Indonesia lolos ke AFC Women's Asian Cup India 2022

Timnas wanita Indonesia dipastikan lolos ke putaran final AFC Women's Asian Cup India 2022 setelah meraih kemenangan 1-0 atas Singapura pada laga leg kedua Kualifikasi AFC Women's Asian Cup India 2022 di Republican ...

Pemilu 2024 diusulkan digelar 15 Mei

ANTARA - Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum dan Keamanan Mahfud MD mengatakan pemerintah mengajukan 15 Mei menjadi hari pelaksanaan Pemilu tahun 2024. Menko Polhukam dalam konferensi pers video pada Senin (27/9) ...

Alvin Bahar dari Honda masih puncaki klasemen ITCR Max 2021

Pebalap Honda Racing Indonesia, Alvin Bahar mengamankan posisinya di puncak klasemen kejurnas balap mobil Indonesia Sentul Series of Motorsport (ISSOM) putaran ketiga Kelas Master ITCR Max 2021, dengan unggul lebih dari lima poin ...

PPKM luar Jawa-Bali tunjukkan perbaikan signifikan

ANTARA -Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, Airlangga Hartarto secara daring, Senin (27/9) menyebut hasil evaluasi PPKM di luar Jawa-Bali berbasis level mengalami perbaikan. Perbaikan yang ditunjukkan pada tingkat Provinsi, ...

Sepak bola putra Papua gulung Jabar 5-1

ANTARA - Tim sepak bola putra Papua mengawali penampilan perdana penyisihan Grup A pada Pekan Olahraga Nasional XX (PON) Papua dengan kemenangan telak atas Jawa Barat dengan skor 5-1 di Stadion Mandala, Kota Jayapura, Senin ...

Kemendag siapkan aturan anak di bawah 12 tahun boleh masuk mal

ANTARA - Kementerian Perdagangan menyiapkan aturan teknis untuk anak di bawah 12 tahun diperbolehkan masuk ke pusat perbelanjaan. Hal tersebut dilakukan seiring membaiknya pandemi COVID-19 di Indonesia. (Rio Feisal/Dudy ...

Kemenpora tambah Rp831,8 miliar anggaran PON-Peparnas 2021

ANTARA - Kementerian Pemuda dan Olahraga menambah anggaran penyelenggaraan Pekan Olahraga Nasional (PON) XX Papua dan Pekan Paralimpik Nasional (Peparnas) sebesar Rp831,8 miliar. Menpora Zainudin Amali pada Senin ...

Ganjar ajak masyarakat semangati atlet PON asal Jateng

Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo mengajak masyarakat ikut menyemangati kontingen atlet dari Jateng yang bertanding di PON XX/2021 Papua. "Saya minta masyarakat di Jateng mendukung, meskipun tidak bisa hadir, bisa ...

Pemprov Kaltara lepas keberangkatan 31 atlet menuju PON XX Papua

Gubernur Kalimantan Utara Zainal Arifin Paliwang melepas kontingen Kaltara yang terdiri dari 31 atlet untuk bertanding pada Pekan Olahraga Nasional (PON) XX di Papua. “Saat ini sudah sekitar 85 persen personel ...

Greysia/Apriyani bawa Indonesia imbang sementara 2-2 atas Kanada

Ganda putri Greysia Polii/Apriyani Rahayu membawa skuad Garuda imbang sementara 2-2 atas tim Kanada pada laga penyisihan kedua grup C Piala Sudirman 2021. Dalam pertandingan yang berlangsung pada Senin malam WIB, ganda putri ...

Telkomsel dan XL Axiata jadi penyedia layanan 4G di wilayah 3T

ANTARA - Menteri Komunikasi dan Informatika Johnny G. Plate di Jakarta, Senin (27/9) mengumumkan 2 operator seluler yang memenangkan tender mitra Kerja Sama Operasi (KSO) sebagai penyedia layanan seluler 4G di 9 wilayah 3T. PT ...

Polisi bubarkan demonstran peringati dua tahun tewasnya Randi-Yusuf

Kepolisian membubarkan massa yang berdemonstrasi memperingati dua tahun tewasnya Randi dan Muhamad Yusuf Kardawi, di Kendari, Sulawesi Tenggara, Senin malam. Polisi membubarkan aksi sekitar pukul 21.35 WITA dengan memukul ...

Srikandi BUMN berkomitmen terus dorong kesetaraan gender

Srikandi BUMN sebagai bagian dari "Forum Human Capital Indonesia" (FHCI) berkomitmen terus mendorong terwujudnya kesetaraan gender (gender equality) di lingkungan BUMN. "Srikandi BUMN berkomitmen untuk ...

Jojo belum berhasil sumbang poin untuk Indonesia

Pebulu tangkis tunggal putra Jonatan Christie belum mampu menyumbangkan poin kemenangan untuk Indonesia atas tim Kanada pada laga penyisihan kedua grup C Piala Sudirman 2021. Dalam pertandingan yang berlangsung Senin malam ...

Persikabo tahan imbang Persib tanpa gol

Tira Persikabo berhasil menahan imbang Persib Bandung dengan skor 0-0 pada laga pekan kelima di Liga 1 2021 yang berlangsung di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang, Bekasi, Senin malam. Selama 15 menit pertama, kedua tim masih ...

PB ESI bakal gelar liga esport nasional

Pengurus Besar Esport Indonesia (PB ESI) berencana untuk menggelar liga esport nasional sebagai salah satu upaya pengembangan bakat atlet di Tanah Air. Ketua Bidang Humas dan Komunikasi PB ESI, Ashadi Ang, mengatakan bahwa ...

Kepala daerah di Jambi tandatangani komitmen pencegahan korupsi

Sebelas bupati dan wali kota serta Gubernur Jambi Al Haris menandatangani komitmen pencegahan korupsi pada rapat koordinasi pencegahan korupsi bersama Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) di Rumah Dinas Gubernur ...

Freiburg hiasi laga terakhir di Dreisam dengan gilas Augsburg 3-0

Freiburg yang tak terkalahkan musim ini menghiasi laga perpisahan dengan Stadion Dreisam yang selama 67 tahun menjadi kandang mereka dengan menang 3-0 atas Augsburg, Minggu malam, dalam laga Bundesliga yang penuh ...

Gempa magnitudo 4,3 terjadi di Jayapura Papua

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mencatat gempa bumi berkekuatan magnitudo 4,3 terjadi di Kabupaten Jayapura, Papua. Berdasarkan keterangan BMKG di laman resminya dikutip di Jakarta, Senin dini hari, ...

Liga Spanyol : Barca menang 3-0 atas Levante

Soccer Football - LaLiga - FC Barcelona v Levante - Camp Nou, Barcelona, Spain - September 26, 2021  FC Barcelona's Memphis Depay in action with Levante's Aitor Fernandez REUTERS/Albert Gea

Juventus petik kemenangan kandang pertama

Paulo Dybala mencetak gol menawan sebelum menangis meninggalkan lapangan akibat cedera ketika Juventus mengalahkan Sampdoria 3-2 di Turin, Minggu malam tadi, yang merupakan kemenangan kandang pertama mereka dalam Serie A musim ...

Menpora: Liga 2 mulai berjalan dengan tetap mengikuti prokes ketat

Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Zainudin Amali mengatakan kompetisi Liga 2 Musim 2021 telah dimulai di Stadion Manahan Solo Jawa Tengah, dengan tetap menerapkan protokol kesehatan (Prokes) secara ketat. "Kami ...

Foto pilihan pekan keempat September 2021

Atlet menembak 50 m Free Pistol Men's Marthin J Lala menjalani latihan rutin di lapangan tembak KONI Cimahi, Kota Cimahi, Jawa Barat, Selasa (21/9/2021). Tim menembak Jawa Barat menargetkan perolehan sembilan medali emas pada ...

Kebangkitan Arsenal berlanjut dengan rontokkan Spurs 3-1

Kebangkitan Arsenal berlanjut setelah Minggu malam ini menang 3-1 atas seteru berat satu kota Tottenham Hotspur ketika kedua klub London utara itu terus bergerak berlainan arah. Gol-gol Emile Smith Rowe, Pierre-Emerick ...

Bocah hanyut di selokan di Manado ditemukan meninggal

Bocah berusia dua tahun ditemukan tak bernyawa  di Manado, Sulawesi Utara,  pada Minggu setelah terjatuh di selokan Selasa (22//9).    Kepala Kantor Pencarian dan Pertolongan (Basarnas) Manado Suhri ...

Jimenez kembali cetak gol saat Wolves bungkam Southampton 1-0

Wolverhampton Wanderers mengalahkan Southampton yang belum pernah menang dengan skor 1-0 dalam pertandingan Liga Inggris di Stadion St Mary, Minggu malam, setelah striker Meksiko Raul Jimenez mencetak gol pertamanya dalam kurun ...

Liga Italia : Lazio vs AS Roma

Soccer Football - Serie A - Lazio v AS Roma - Stadio Olimpico, Rome, Italy - September 26, 2021 Lazio's Pedro scores their second goal REUTERS/Alberto Lingria

PSCS Cilacap tundukan PSIM Yogyakarta 1-0

Tim PSCS Cilacap menundukkan PSIM Yogyakarta dengan skor 1-0 dalam pertandingan sepak bola Grup C Liga 2 musim 2021-2022 di Stadion Manahan Solo Jawa Tengah, Minggu malam. Pertandingan antara PSCS melawan PSIM berjalan seru ...

Polres Tanjungpinang temukan jasad seorang warga hilang

Polres Tanjungpinang, Kepulauan Riau (Kepri), Minggu (26/9), menemukan jasad seorang warga Zainudin (45) yang hilang sejak 5 September 2021. Kasat Reskrim Polres Tanjungpinang AKP Rio Reza Panindra mengatakan petugas ketika ...

Marcus/Kevin bertekad bawa pulang Piala Sudirman kembali ke Indonesia

Ganda putra rangking satu dunia Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo mengaku sangat termotivasi untuk membawa pulang Piala Sudirman kembali ke Indonesia. Bagi pasangan yang berjuluk Minion itu, kekalahan mereka di ...

Banjir bandang landa delapan kelurahan di Kota Lubuk Linggau Sumsel

Banjir bandang melanda  delapan kelurahan di Kota Lubuk Linggau, Sumatera Selatan, Minggu akibat meluapnya Sungai  Kelingi menyusul hujan deras sejak Sabtu (25/9) malam.   Delapan kelurahan itu termasuk ...

Polres Tanjungpinang temukan jasad seorang warga hilang

Polres Tanjungpinang, Kepulauan Riau (Kepri), Minggu (26/9), menemukan jasad seorang warga Zainudin (45) yang hilang sejak 5 September 2021. Kasat Reskrim Polres Tanjungpinang AKP Rio Reza Panindra mengatakan petugas ketika ...

Ansu Fati cetak gol saat Barcelona kalahkan Levante 3-0

Barcelona meraih kemenangan meyakinkan saat menjamu Levante dalam dengan skor 3-0 dalam pertandingan Liga Spanyol pekan ketujuh di Camp Nou pada Minggu malam WIB. Tiga gol Blaugrana dicetak oleh Memphis Depay, Luuk de Jong dan ...

Peluang usaha dari kreasi layang-layang unik

ANTARA - Hobi terkadang bisa menjadi penyelamat di saat kondisi ekonomi terpuruk akibat pandemi COVID-19. Seperti dialami Ahmad Isnawan, warga Kota Pekalongan, Jawa Tengah. Dari keahliannya membuat layang-layang hias dan ...

Praveen/Melati sempurnakan kemenangan Indonesia di penyisihan pertama

Ganda campuran Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti menyempurnakan kemenangan Indonesia atas tim NBFR (National Badminton Federation of Russia) pada penyisihan pertama Grup C Piala Sudirman 2021 yang digelar di Energia Areena, ...

DPRD Kepri dukung gubernur protes ke Kemenhub soal labuh jangkar

Ketua DPRD Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) Jumaga Nadeak mendukung langkah Gubernur Ansar Ahmad melayangkan protes ke Kementerian Perhubungan terkait surat larangan pungutan retribusi jasa labuh jangkar. "Kita harus ...

Usaha pembiakan merpati juara yang menggiurkan

ANTARA - Pembiakan burung merpati ternyata menjadi usaha yang menggiurkan, sebab seekor merpati bisa dijual higga ratusan juta rupiah. Tentu saja ini bukan pembiakan merpati biasa. Seorang warga Pekalongan, membiakkan merpati ...

Eduardo: Arema FC sudah lakukan semuanya untuk menang kontra PSIS

Pelatih Arema FC Eduardo Almeida menyebut bahwa skuatnya sudah melakukan semuanya untuk menang atas PSIS Semarang dalam laga lanjutan Liga 1 Indonesia di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, pada Sabtu malam, tetapi tak ada satu gol ...

Liverpool dipaksa berbagi poin dengan Brentford setelah drama enam gol

Liverpool dipaksa berbagi poin dengan tuan rumah Brentford setelah menjalani drama enam gol dalam laga pekan keenam Liga Inggris yang berakhir imbang 3-3 di Stadion Brentford Community, London, Sabtu waktu setempat (Minggu ...

Marcos Andre antar sepuluh pemain Valencia imbangi Bilbao

Gol larut Marcos Andre mengantarkan Valencia, yang harus menuntaskan pertandingan hanya dengan sepuluh pemain, mengimbangi Athletic Bilbao 1-1 dalam laga pekan ketujuh Liga Spanyol di Stadion Mestalla, Sabtu. Valencia sudah ...

Nice kembali ke jalur kemenangan sambil perburuk catatan Saint-Etienne

OGC Nice kembali ke jalur kemenangan sambil memperburuk catatan AS Saint-Etienne yang masih nirmenang musim ini, setelah menundukkan tim tuan rumah itu dengan skor 3-0 dalam laga pekan kedelapan Liga Prancis di Stadion Geoffroy ...

Imran: tak mudah dapatkan satu poin dari laga kontra Arema FC

Pelatih PSIS Imran Nahumarury mengatakan bahwa tidak mudah bagi timnya untuk mendapatkan satu poin dari laga lanjutan Liga 1 Indonesia kontra Arema FC yang berakhir imbang 0-0 di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, ...

PSV tersungkur di markas Willem

PSV Eindhoven tersungkur di markas Willem II dan menelan kekalahan 1-2 dari tuan rumah dalam laga pekan ketujuh Liga Belanda di Stadion Koning Willem II, Tilburg, Sabtu. Itu menjadi kekalahan kedua tim besutan Roger Schmidt ...

Dejan minta pemain PSS fokus persiapan lawan Persebaya

Pelatih PSS Sleman Dejan Antonic meminta anak asuhnya segera mengalihkan fokus untuk persiapan menghadapi Persebaya Surabaya, setelah dikalahkan Madura United 0-1 dalam lanjutan Liga 1 Indonesia di Stadion Madya, Senayan, ...

West Ham dan Everton kembali ke jalur kemenangan, empat tim imbang

West Ham United dan Everton kompak kembali ke jalur kemenangan seusai mengalahkan lawan masing-masing dalam laga pekan keenam Liga Inggris, Sabtu, ketika di dua pertandingan lain empat tim berbagi poin. West Ham melakukannya ...

RD pastikan Kevy Syahertian sudah pulang setelah terima lima jahitan

Pelatih Madura United Rahmad Darmawan memastikan pemain sayap Mochammad Kevy Syahertian sudah diperbolehkan pulang ke timnya setelah menerima lima jahitan di kepalanya pascabenturan dengan lawan dalam pertandingan Liga 1 ...

Polisi pastikan Angling Dharma di Pandeglang bukan kerajaan

ANTARA -Kepolisian Resort, Polres Pandeglang memastikan Angling Dharma di Kecamatan Mandalawangi, Kabupaten Pandeglang bukan merupakan sebuah kerajaan. Sementara singgasana hingga ornamen kerajaan yang ditemukan di lokasi, ...

Polisi pastikan Angling Dharma di Pandeglang bukan kerajaan

ANTARA -Kepolisian Resort, Polres Pandeglang memastikan Angling Dharma di Kecamatan Mandalawangi, Kabupaten Pandeglang bukan merupakan sebuah kerajaan. Sementara singgasana hingga ornamen kerajaan yang ditemukan di lokasi, ...

BMKG: Waspada hujan disertai petir dan angin kencang di Jabodetabek

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengeluarkan peringatan dini atas potensi terjadinya hujan disertai kilat atau petir dan angin kencang di sejumlah wilayah di Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang, dan Bekasi ...

Sepupu Maverick Vinales tewas dalam kecelakaan balap Supersport 300

Sepupu pebalap MotoGP Maverick Vinales, Dean Berta Vinales, tewas dalam usia 15 tahun setelah mengalami kecelakaan saat tampil dalam balap motor Supersport 300 di Sirkuit Jerez, Spanyol, demikian laporan Reuters, Sabtu. Ajang ...

Mengungkit ekonomi pelaku usaha kecil dengan QRIS

ANTARA - Bank Indqonesia perwakilan Malang terus menggencarkan sistem pembayaran non tunai yang menggunakan Quick Response Code Indonesian Standard atau QRIS, khususnya bagi pelaku usaha kecil seperti pedagang dan pelaku UMKM. ...

Gubernur Sulut: TPAKD harus mampu gerakkan ekonomi masyarakat

Gubernur Sulawesi Utara (Sulut) Olly Dondokambey mengharapkan Tim Percepatan Akses Keuangan Daerah (TPAKD) mampu menggerakkan perekonomian masyarakat di daerah tersebut. "Sebanyak 14 kabupaten dan kota telah memiliki ...

Penerbangan ke pedalaman Papua dari Timika dikurangi 70 persen

Penerbangan perintis angkutan orang maupun kargo barang dari Bandara Mozes Kilangin Timika ke beberapa daerah di Papua dikurangi hingga 70 persen lantaran landas pacu bandara digunakan secara bersamaan untuk menggelar ...

Walau menang atas PSS, RD sebut Madura United kurang agresif

Pelatih Madura United Rahmad Darmawan menyebut para pemainnya kurang agresif dalam menciptakan peluang walaupun berhasil memetik kemenangan 1-0 atas PSS Sleman dalam laga pekan keempat Liga 1 Indonesia di Stadion Madya, Senayan, ...

Leipzig kembali ke jalur kemenangan, Wolfsburg telan kekalahan perdana

RB Leipzig kembali ke jalur kemenangan dengan melumat Hertha Berlin 6-0 dalam rangkaian laga pekan keenam Liga Jerman, Sabtu, ketika di pertandingan lain VfL Wolfsburg menelan kekalahan perdana musim ini dengan skor 1-3 saat ...

OJK peringatkan warga Sulteng waspadai modus penipuan pinjol ilegal

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) memperingatkan warga Provinsi Sulawesi Tengah mewaspadai modus penipuan yang dilakukan oleh perusahaan pinjaman online (Pinjol) ilegal yang tengah marak dan sudah memakan korban. "Jika pernah ...

Aksi dua sejoli jemput warga di kebun untuk vaksinasi

ANTARA - Agar daerahnya tercipta kekebalan kelompok atau herd immunity, anggota Babinkamtibmas bersama anggota Babinsa Kelurahan Tamberan Pangkalpinang, Provinsi Bangka Belitung menjemput warga yang berada di rumah atau sedang ...

Azis Syamsuddin diduga suap eks penyidik Stepanus Robin Rp3,1 miliar

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menduga Wakil Ketua DPR RI Azis Syamsuddin (AZ) memberikan suap kepada mantan penyidik KPK Stepanus Robin Pattuju senilai Rp3,1 miliar. Hal tersebut terungkap dalam konstruksi perkara yang ...

KPK umumkan Azis Syamsuddin sebagai tersangka

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengumumkan Wakil Ketua DPR RI Azis Syamsuddin (AZ) sebagai tersangka kasus dugaan suap terkait dengan penanganan perkara korupsi yang ditangani oleh KPK di Kabupaten Lampung Tengah, ...

Tim futsal Kepri kalah telak di laga perdana melawan NTB

Tim futsal Kepulauan Riau (Kepri) kalah telak pada laga perdana melawan tim futsal Nusa Tenggara Barat (NTB) pada Pekan Olahraga Nasional (PON) Papua di GOR SP 2 Mimika, Jumat. Anak asuh Suhendra Jamal itu kalah dengan ...

Perekonomian Banten kembali tumbuh positif

ANTARA - Pertumbuhan ekonomi Banten pada triwulan II-2021 tumbuh lebih tinggi dibandingkan pertumbuhan ekonomi regional Jawa dan Nasional. Kepala Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Banten, Erwin Soeriadimadj, Jumat (24/9), ...

Berawal dari bola kaki, Fuad kini jadi atlet atletik andalan Aceh

Lima tahun silam di Jawa Barat, Fuad Ramadhan menorehkan prestasi terbaik dengan meraih medali emas cabang olahraga atletik nomor lari 400 meter Pekan Olahraga Nasional (PON) 2016. Kini, ia kembali lagi ke ajang yang sama, ...

Mahfud harapkan pelaksanaan PON di Papua berjalan aman

Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum dan Keamanan (Menko Polhukam) Mahfud MD berharap pelaksanaan Pekan Olahraga Nasional (PON) XX dan Papernas XVI di Papua bisa berjalan aman dan lancar.   "Dari sudut keamanan ...

Kominfo dorong peran teknologi digital untuk PEN 

ANTARA - Pemanfaatan teknologi digital dinilai efektif untuk memulihkan ekonomi nasional akibat pandemi COVID-19. Direktur Pemberdayaan Informatika, Direktorat Jenderal ...

KPK umumkan Azis Syamsuddin sebagai tersangka

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengumumkan Wakil Ketua DPR RI Azis Syamsuddin (AZ) sebagai tersangka kasus dugaan suap terkait dengan penanganan perkara korupsi yang ditangani oleh KPK di Kabupaten Lampung Tengah, ...

Mahfud harapkan pelaksanaan PON di Papua berjalan aman

Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum dan Keamanan (Menko Polhukam) Mahfud MD berharap pelaksanaan Pekan Olahraga Nasional (PON) XX dan Papernas XVI di Papua bisa berjalan aman dan lancar.   "Dari sudut keamanan ...

Kontingen Sumbar sebut harga nasi Padang di Jayapura tidak mahal

Ofisial kontingen PON Sumatera Barat (Sumbar) Jasman Hery menyebutkan harga nasi Padang di Jayapura, Papua tidak mahal dan hanya sedikit berbeda dengan harga di Ranah Minang. "Tidak seperti yang dibayangkan, rupanya ...

Menkeu: Pembangunan infrastruktur akan pulihkan ekonomi lebih kuat

Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani optimistis pembangunan infrastruktur akan memulihkan ekonomi dari COVID-19 secara lebih kuat. "Maka dari itu, sangat penting menjadikan investasi infrastruktur agar bisa mengarah ...

Timnas putri Indonesia syukuri kemenangan atas Singapura

Pelatih timnas putri Indonesia Rudy Eka Priyambada mensyukuri kemenangan yang diraih oleh timnya melawan Singapura pada leg pertama kualifikasi Piala Asia Putri 2022 di Tajikistan, Jumat malam. "Terima kasih kepada Tuhan ...

PKP gandeng milenial untuk lolos ke Senayan

Partai Keadilan Persatuan (PKP) menggandeng sejumlah kalangan milenial agar partai itu bisa lolos verifikasi faktual Komisi Pemilihan Umum (KPU) dan lolos ke Senayan. "Harus bisa, kita bertekad, jadi peserta Pemilu, dan ...

Menkeu: G20 sebar stimulus fiskal 16 triliun dolar AS hadapi COVID-19

Menteri Keuangan Sri Mulyani mengungkapkan negara-negara anggota G20 telah menyebarkan stimulus fiskal sebesar 16 triliun dolar AS dalam menghadapi COVID-19 sejak Januari 2021 hingga saat ini. "Di negara-negara maju ...

Kemenkop siap bantu perluas pasar produk rotan Cirebon

Sekretaris Kementerian Koperasi dan UKM Arif Rahman Hakim mengatakan pihaknya siap membantu memperluas pasar kerajinan rotan dari Cirebon, Jawa Barat, termasuk untuk ekspor. “Pasar untuk industri olahan rotan memang luar ...

BBKSDA Sumut terima enam siamang dari Jakarta

Balai Besar Konservasi Sumber Daya Alam (BBKSDA) Sumatera Utara menerima enam individu siamang (Symphalangus syndactylus) yang berasal dari Pusat Penyelamatan Satwa (PPS) Tegal Alur BKSDA Jakarta. "Keenam individu siamang ...

Berlanjutnya uji coba PTM di Ibu kota

Uji coba pembelajaran tatap muka (PTM) di DKI Jakarta yang telah berlangsung sejak 30 Agustus lalu tampaknya terus berlanjut meskipun ada temuan pelanggaran di beberapa sekolah. Temuan pelanggaran itu dinilai kecil ...

Tim Pencak Silat Sumbar targetkan 2 emas di PON Papua

ANTARA - Tim Pencak Silat Sumatera Barat menargetkan mampu meraih dua medali emas di Pekan Olahraga Nasional XX di Papua. Untuk memperkuat kemenangan, mereka akan diperkuat dua andalan, yakni Suci Wulandari, yang meraih ...

IOJI: Tiongkok punya kepentingan strategis terhadap Laut Cina Selatan

Peneliti Indonesia Ocean Justice Initiative (IOJI) Imam Prakoso mengatakan Tiongkok memiliki kepentingan strategis terhadap Laut China Selatan (LCS) atau Laut Natuna Utara. Berdasarkan beberapa sumber yang diperoleh, kata ...

Dittipideksus Polri buru pembuat dolar Amerika palsu

Direktorat Tindak Pidana Ekonomi Khusus (Dittipideksus) Bareskrim Polri memburu pelaku dan tempat pembuatan dolar Amerika palsu setelah menangkap 16 tersangka pengedar di wilayah Jawa Barat dan Jabodetabek. Wakil Direktur ...

Manahan gelar Liga 2, Gibran minta suporter menonton dari rumah

ANTARA - Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka menegaskan, Stadion Manahan sudah siap untuk menggelar Liga 2 Indonesia 2021-2022. Gibran meminta penggemar sepak bola untuk tetap mendukung tim kesayangan dari rumah, serta berharap ...

Igor puji lini bertahan Tira Persikabo seusai taklukkan Barito Putera

Pelatih Tira Persikabo Igor Kriushenko memuji penampilan lini pertahanan timnya setelah "Laskar Padjajaran" mencatatkan kemenangan 3-0 atas Barito Putera dalam lanjutan Liga 1 Indonesia 2021-2022, Jumat. "Pemain ...

Pertemuan besar wajib patuhi 5 pedoman ini

ANTARA - Satuan Tugas Penanganan COVID-19, Kamis, (23/9), merilis pedoman penyelenggaraan kegiatan dan pertemuan besar. Pedoman tersebut terdiri dari pedoman sebelum, saat, dan setelah acara berlangsung yang terdiri dari lima ...

Pelatih Persiraja sudah siapkan antisipasi lini depan Persipura

Pelatih Persiraja Banda Aceh Hendri Susilo mengaku sudah menyiapkan antisipasi lini depan Persipura Jayapura yang dikenal cepat melakukan penyerangan pada laga pekan keempat Liga 1 2021. Persiraja dijadwalkan bertemu dengan ...

HK berlakukan kecepatan maksimal dan minimal di Tol Sumatera

PT Hutama Karya (HK) mulai memberlakukan batas kecepatan maksimal dan minimal di Jalan Tol Trans Sumatera dengan menggunakan alat "speed gun" dan kendaraan yang kecepatannya di atas 100 km per jam akan ...

Kalapas: Pelatihan pembuatan roti jadi bekal bagi warga binaan

Kepala Lembaga Pemasyarakatan (Kalapas) Kelas I Rajabasa Bandarlampung, Maizar berharap hasil pelatihan pembuatan roti yang diikuti warga binaan bisa menjadi bekal bagi mereka setelah keluar dari lapas. "Mudah-mudahan ...

Polri pastikan penganiayaan tahanan di rutan tak terulang lagi

Kepala Biro Penerangan Masyarakat (Karopenmas) Divisi Humas Polri Brigjen Pol Rusdi Hartono mengatakan penanganan perkara penganiayaan Muhammad Kece dilakukan secara komprehensif, dan memastikan permasalahan serupa tidak terulang ...

Jacksen masih andalkan skuat lokal Persipura hadapi Persiraja

Pelatih Persipura Jayapura Jacksen F Tiago mengaku masih mengandalkan skuatnya yang berisi sepenuhnya pemain lokal untuk menghadapi Persiraja Banda Aceh dalam laga pekan keempat Liga 1 Indonesia 2021/22 di Stadion Si Jalak ...

Airlangga tafsirkan warisan "apem" Ki Ageng Gribig majukan ekonomi

Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto menafsirkan warisan "apem" leluhurnya, seorang ulama besar Jawa yang berdakwah di Jatinom, Klaten, Jawa Tengah, Ki Ageng Gribig, sebagai upaya memajukan ekonomi. Airlangga ...

Bisbol Lampung awali PON Papua dengan lumat Kalteng 23-0

Tim bisbol Lampung mengawali penampilang mereka di Pekan Olahraga Nasional (PON) XX Papua dengan melumat Kalimantan Tengah 23-0 di Lapangan AURI Jayapura, Kamis. Pelatih bisbol Lampung Imanda menyebut kemenangan tersebut ...

DLHK telusuri indikasi pencemaran limbah batu bara di Aceh Barat

Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan (DLHK) Kabupaten Aceh Barat, Provinsi Aceh,menelusuri indikasi dugaan pencemaran lingkungan di Daerah Aliran Sungai (DAS) Krueng Tujoh, Kecamatan Meureubo, diduga akibat bocornya pembuangan ...

Tim sofbol putra Papua optimistis bermain baik melawan DKI

ANTARA - Tim sofbol putra Papua menang tanpa tanding pada laga perdana PON XX melawan Kalimantan Timur, Kamis (23/9). Kemenangan ini menjadi semangat bagi tim putra Papua yang akan menghadapi laga selanjutnya melawan tim sofbol ...

PTM digelar, Satgas COVID-19 ingatkan kesehatan peserta didik

ANTARA - Juru Bicara Pemerintah untuk Penanganan COVID-19 Wiku Adisasmito, Kamis, (23/9), meminta satuan pendidikan untuk selalu mengutamakan kesehatan peserta didik dari penularan COVID-19. Mengingat data Kemendibudristek ...

Perempuan wirausaha indikator Desa Ramah Perempuan & Peduli Anak

Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Bintang Puspayoga mengatakan indikator keberhasilan Desa Ramah Perempuan dan Peduli Anak DRPPA), salah satunya adalah meningkatnya jumlah perempuan wirausaha di desa ...

Kak Seto gencarkan perlindungan anak selama pandemi COVID-19

Dr. Seto Mulyadi, S.Psi., M.Si. atau biasa dikenal sebagai Kak Seto kini kembali menggencarkan perlindungan terhadap anak di masa pandemi COVID -19 yang sudah memasuki tahun kedua itu. "Ketika orang tua bercerai atau ...

Progres pembangunan kilang Balongan

Petugas mengecek instalasi di area Kilang RU VI Balongan, Indramayu, Jawa Barat, Rabu (22/9/2021). PT Pertamina (Persero) melalui Subholding Refining & Petrochemical PT Kilang Pertamina Internasional (PT KPI) mencatatkan ...

Kapolri apresiasi peluncuran program UMKM Presisi Alumni Akabri 1996

Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo mengapresiasi program UMKM Presisi yang digagas oleh Alumni Akabri 1996 dalam rangka membantu pelaku usaha mikro kecil dan menengah masuk ke pasar digital. Apresiasi tersebut ...

Kapolri apresiasi peluncuran program UMKM Presisi Alumni Akabri 1996

Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo mengapresiasi program UMKM Presisi yang digagas oleh Alumni Akabri 1996 dalam rangka membantu pelaku usaha mikro kecil dan menengah masuk ke pasar digital. Apresiasi tersebut ...

TNI AL & Indian Navy gelar latihan bersama di Samudra Hindia

ANTARA - TNI Angkatan Laut menggelar latihan bersama dengan Angkatan Laut negara India (Indian Navy) selama 3 hari di Samudera Hindia. Latihan bersama ini akan meningkatkan hubungan bilateral antar negara bersahabat, khususnya ...

Kejagung sita tanah tersangka Asabri seluas 26.765 m2 di Kepri

Penyidik Jaksa Agung Muda Tindak Pidana Khusus Kejaksaan Agung RI menyita tanah seluas 26.765 meter persegi (m2) milik Presiden Direktur PT Rimo Internasional Lestari Tbk, Teddy Tjokcrosaputro, salah satu tersangka kasus dugaan ...

Peredaran uang palsu di RI terbilang kecil

Wakil Direktur Tindak Pidana Ekonomi Khusus (Wadirtipideksus) Bareskrim Polri Kombes Pol Whisnu Hermawan menyebutkan peredaran uang palsu di Indonesia terbilang kecil dibanding negara-negara di dunia. "Pemalsuan uang ...

UMKM harus bangkit di tengah pandemi

Menteri Koperasi dan Usaha Kecil Menengah Teten Masduki mengemukakan usaha mikro, kecil, dan menengah harus bangkit dan tumbuh meskipun di tengah pandemi COVID-19. "UMKM harus bangkit dan tumbuh usahanya ...

Nadiem tegaskan akan basmi tiga dosa dalam sistem pendidikan nasional

Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Mendikbudristek) Nadiem Makarim menegaskan bahwa pihaknya akan membasmi tiga dosa dalam sistem pendidikan nasional, yakni intoleransi, perundungan, dan kekerasan ...

KPK menahan Bupati Kolaka Timur

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menahan dua tersangka kasus dugaan suap terkait pengadaan barang/jasa di lingkungan Pemerintah Kabupaten Kolaka Timur, Sulawesi Tenggara Tahun 2021. Dua tersangka, yaitu Bupati Kolaka Timur ...

Djanur akui absennya Bayu Pradana pengaruhi kekuatan tim

Pelatih Barito Putera Djadjang Nurdjaman yang akrab disapa Djanur mengakui absennya Bayu Pradana di laga pekan keempat kontra Tira Persikabo bakal memengaruhi kekuatan tim. Gelandang Barito Putera itu terpaksa absen lantaran ...

Miliki gedung baru, Kapolda ingatkan kinerja Sat PJR Babel

ANTARA - Kapolda Kepulauan Bangka Belitung Irjen pol Anang Syarif Hidayat meresmikan Gedung Presisi Satuan Patroli Jalan Raya (Sat PJR), Rabu (22/9).  Kehadiran gedung baru ini bertujuan untuk memberikan yang terbaik kepada ...

Imigrasi Sulsel sudah terbitkan 9.423 paspor periode Januari-September

Kantor Imigrasi Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) Sulawesi Selatan (Sulsel) sepanjang Januari hingga September 2021 telah menerbitkan sebanyak 9.423 paspor. Kepala Divisi Keimigrasian Kanwil Kemenkumham Sulsel Dodi ...

KPK jelaskan kronologi OTT Bupati Kolaka Timur

Komisi Pemberantasan Koruspsi (KPK) menjelaskan kronologi operasi tangkap tangan (OTT) Bupati Kolaka Timur Andi Merya Nur (AMN) bersama lima orang lainnya di Kabupaten Kolaka Timur, Sulawesi Tenggara, Selasa (21/9) ...

Operasi Patuh Maung 2021 di Pandeglang miliki 2 fokus kegiatan

ANTARA - Operasi Patuh Maung 2021 digelar selama 2 pekan oleh Satlantas Polres Pandeglang dengan 2 fokus kegiatan, yaitu kepatuhan terhadap aturan lalu lintas dan kepatuhan menerapkan protokol kesehatan saat melintasi jalan-jalan ...

Jenazah Praka Anumerta Ida Bagus Putu Suwarman tiba di Kalbar

Seorang prajurit TNI beragama Hindu memanjatkan doa di depan peti jenazah Praka Anumerta Ida Bagus Putu Suwarman saat tiba di Bandara Supadio, Kabupaten Kubu Raya, Kalimantan Barat, Rabu (22/9/2021). Jenazah Praka Anumerta Ida ...

Buang sampah sembarangan, delapan warga Padang kena sanksi denda

Sebanyak delapan warga Padang, Sumatera Barat menerima sanksi tindak pidana ringan berupa denda Rp100 ribu, karena kedapatan membuang sampah sembarangan pada kurun waktu Agustus-September 2021. "Sanksi diberikan kepada ...

Panglima TNI tinjau vaksinasi massal di Padang

Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto meninjau vaksinasi massal di Universitas Negeri Padang, Sumatera Barat, Rabu, demi membantu pemerintah mengendalikan pandemi COVID-19. Panglima, sebagaimana dikutip dari siaran resmi ...

Ukraina berencana wajibkan vaksinasi COVID-19 untuk sejumlah profesi

Ukraina tengah merencanakan vaksinasi COVID-19 yang wajib untuk beberapa profesi, termasuk guru, pegawai lembaga negara dan pemerintah daerah, kata Menteri Kesehatan Ukraina Oleh Lyashko, Rabu (22/9). Persyaratan baru akan ...

Menelisik Gua Ergendang yang berumur 15 juta tahun

ANTARA - Selain Danau Toba, Provinsi Sumatera Utara juga menyimpan berbagai tempat wisata alam yang indah dan penuh sejarah. Salah satunya yaitu geowisata Gua Ergendang yang berada di Desa Penungkiren, Kecamatan Sinembah Tanjung ...

10 atlet Temanggung perkuat tim PON Jateng

Sebanyak 10 atlet dari Kabupaten Temanggung memperkuat tim PON Provinsi Jawa Tengah pada PON XX di Papua, kata Kepala Dinas Pendidikan, Kepemudaan, dan Olahraga Kabupaten Temanggung Agus Sujarwo. Agus di Temanggung, Rabu, ...

Rusia: Kemitraan Inggris, AS, Australia tak kuatkan stabilitas kawasan

Duta Besar Rusia untuk Indonesia, Lyudmila Vorobieva, mengatakan bahwa kemitraan keamanan trilateral yang terjalin antara Australia, Inggris, dan Amerika Serikat melalui kesepakatan pembelian kapal selam bertenaga nuklir, tak ...

Jaksa tuntut pelaku pembacokan pasutri dengan hukuman seumur hidup

Kejaksaan Negeri Tulungagung telah mengajukan tuntutan hukuman seumur hidup terhadap terdakwa Begi Nurjianto, karena tindakan yang dilakukan telah direncanakan sehingga menyebabkan salah satu korban dan satu lainnya cacat ...

Polres Aceh Tengah menangkap tiga agen judi daring

Tim Opsnal Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polres Aceh Tengah, Polda Aceh menangkap tiga terduga agen judi daring atau online permainan Higgs Domino. Kapolres Aceh Tengah AKBP Nurochman ...

Polres Nagan Raya Aceh berantas judi daring, lima warga ditangkap

Petugas kepolisian dari Satuan Reserse Kriminal Polres Nagan Raya, Aceh menangkap lima orang terduga pelaku penjualan chip judi daring Higgs Domino dari sejumlah lokasi di daerah ini. “Penangkapan ini kami lakukan ...

Bupati Kolaka Timur diduga minta Rp250 juta atas dua proyek pekerjaan

Bupati Kolaka Timur Andi Merya Nur (AMN) diduga meminta uang sejumlah Rp250 juta atas dua proyek pekerjaan di Kabupaten Kolaka Timur, Sulawesi Tenggara yang berasal dari dana hibah Badan Nasional Penanggulangan Bencana ...

Polda Lampung ungkap kasus narkotika periode Januari- September

Kepolisian Daerah (Polda) Lampung mengungkap kasus  narkotika dengan barang bukti puluhan kilogram narkoba selama Januari-September 2021, yakni ganja, sabu, ekstasi, obat-obatan lain, dan tembakau ...

Ridwan Kamil luncurkan lebah madu petani milenial

ANTARA - Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil, Selasa (21/9), meluncurkan rintisan petani milenial bidang lebah madu di Kabupaten Tasikmalaya, Jawa Barat. Program itu merupakan bagian dari upaya Jawa Barat dalam menggerakan ekonomi ...

Jateng pasarkan furnitur produksi UMKM ke Jepang & Belgia

ANTARA - Dinas Koperasi dan UMKM Jawa Tengah memfasilitasi produk furnitur dan dekorasi rumah yang diproduksi oleh UMKM setempat untuk  menjangkau pasar Asia dan Uni Eropa. Produk-produk tersebut akan dipasarkan melalui ...

Berpotensi gempa & tsunami, pemetaan dilakukan di selatan Jatim

ANTARA - Potensi gempa berkekuatan magnitudo 8,7 dan tsunami berketinggian 29 meter di kawasan pesisir selatan Jawa Timur, membuat Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Stasiun Geofisika Karangkates Malang dan ...

Dasco: Tidak ada politisasi pemilihan calon hakim agung

ANTARA - Wakil Ketua DPR Sufmi Dasco di Jakarta, Selasa (21/9), membantah isu adanya politisasi terhadap tujuh nama calon hakim agung. Menurutnya, nama-nama tersebut telah melalui proses dan tahapan yang ada. (DPR/Putri ...

Ben Simmons dilaporkan tak akan ikut pemusatan latihan pramusim Sixers

Ben Simmons dilaporkan tidak akan mengikuti pemusatan latihan pramusim Philadelphia 76ers yang dijadwalkan mulai berlangsung pekan depan. Seturut laporan kolumnis ESPN Adrian Wojnarowski pada Senin malam tadi, Simmons menempuh ...

Presiden Persija akui timnya kurang konsisten di awal musim Liga 1

Presiden Persija Jakarta Mohamad Prapanca mengakui timnya tampil kurang konsisten dalam pertandingan awal musim Liga 1 2021/22 sehingga belum mencatatkan kemenangan hingga tiga pekan pertama. "Dalam tiga pertandingan ...

Produksi meningkat, Sumbar bidik hilirisasi bawang merah

ANTARA - Provinsi Sumatera Barat merupakan sentra bawang merah di wilayah Sumatera. Kuantitas dan kualitas panen bawang merah yang terus meningkat, menyebabkan Pemerintah Provinsi Sumatera Barat membidik usaha hilirisasi bawang ...

Hendra Setiawan ingin tim bermain lepas di Piala Sudirman

Kapten timnas bulu tangkis Indonesia Hendra Setiawan, tak memungkiri bahwa timnya akan menghadapi tantangan sulit di Piala Sudirman, namun ia ingin mereka bermain lepas karena peluang untuk merebut gelar juara kedua kalinya di ...

Terima bantuan pemerintah, petani buah naga raup untung saat pandemi

ANTARA -  Seorang petani di Lhokseumawe, Aceh, sukses menjalankan usahanya di saat pandemi masih menjadi wabah. Ia mendapatkan sejumlah bantuan dari pemerintah untuk menggarap lahan seluas 700 meter persegi yang digunakannya ...

Satgas: COVID-19 di Indonesia saat ini terkendali

ANTARA - Koordinator Tim Pakar Satuan Tugas Penanganan COVID-19 Wiku Adisasmito, Selasa (21/9), menyatakan kasus COVID-19 di Indonesia saat ini terkendali. Namun, dia mengingatkan gelombang ketiga penularan kasus COVID-19 mungkin ...

Hendra ingin tim bermain lepas di Piala Sudirman

Kapten timnas bulu tangkis Indonesia Hendra Setiawan, tak memungkiri bahwa timnya akan menghadapi tantangan sulit di Piala Sudirman, namun ia ingin mereka bermain lepas karena peluang untuk merebut gelar juara kedua kalinya di ...

Dari Sorong, api PON akan dikirab keliling Papua

Ketua Harian Pengurus Besar PON XX Papua Yunus Wonda pada Rabu di Timikia mengatakan api abadi PON akan diambil dari Sorong pada 26 September nanti sebelum dikirab mengelilingi dua provinsi di Papua untuk disiapkan jelang upacara ...

MA batalkan vonis bebas terdakwa pemerkosa anak di Aceh

Mahkamah Agung membatalkan vonis bebas DP, terdakwa pemerkosa anak yang juga merupakan paman korban, dan memberikan hukuman 200 bulan penjara (16 tahun enam bulan). "Vonis bebas Mahkamah Syar'iyah Aceh akhirnya ...

Replika perahu jadi cenderamata PON Papua

Warga mengamati replika perahu mini dari Kampung Yoboi, Sentani, Kabupaten Jayapura, Papua, Selasa (21/9/2021). Pengrajin di Kampung Yoboi menjadi salah satu pemasok kerajinan tangan replika perahu adat untuk dijadikan ...

Dubes RI untuk Afganistan beri kuliah umum di Institut Tazkia

Duta Besar RI untuk Afganistan memberi kuliah umum secara virtual kepada civitas akademika di Institut Agama Islam Tazkia, Bogor, Selasa, bertema peran diplomasi Indonesia dalam menjawab tantangan perkembangan situasi di ...

Melati Daeva bangga menjadi anak didik Richard Mainaky

Melati Daeva Oktavianti lewat akun Instagram, Selasa, mengaku bangga bisa menjadi salah satu anak didik dari Richard Mainaky yang memutuskan pensiun sebagai pelatih ganda campuran pelatnas PBSI. "Suatu kehormatan dan ...

PPKM diperpanjang, Kemenhub tidak ubah syarat perjalanan

ANTARA - Kementerian Perhubungan masih memberlakukan syarat pelaku perjalanan di dalam negeri dan ketentuan mengenai transportasi umum di masa pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM). PPKM sendiri masih terus ...

Teco sebut peluang rotasi pemain belakang lawan Persita

Pelatih Bali United Stefano Cugurra yang akrab disapa Coach Teco menyebutkan kemungkinan melakukan rotasi pemain belakang pada laga pekan ketiga Liga 1 2021 kontra Persita Tangerang. Bali United dijadwalkan bertemu dengan ...

MA batalkan vonis bebas terdakwa pemerkosa anak di Aceh

Mahkamah Agung membatalkan vonis bebas DP, terdakwa pemerkosa anak yang juga merupakan paman korban, dan memberikan hukuman 200 bulan penjara (16 tahun enam bulan). "Vonis bebas Mahkamah Syar'iyah Aceh akhirnya ...

Anies sebut jawab 8 pertanyaan penyidik KPK

ANTARA - Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan, Selasa (21/9), memenuhi panggilan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) untuk diperiksa sebagai saksi kasus dugaan korupsi pengadaan lahan di Munjul, Cipayung, Jakarta Timur. Kepada ...

DPRD Medan sebut revitalisasi Terminal Amplas belum mliki izin

DPRD Kota Medan, Sumatera Utara menyatakan revitalisasi Terminal Tipe A Amplas Medan sudah berjalan sekitar 30 persen, tapi hingga kini belum memiliki Surat Izin Mendirikan Bangunan (SIMB). "Kenapa fungsi pengawasan tidak ...

Warga Bengkulu ajukan PK gugat izin lingkungan PLTU

Tiga warga Kelurahan Teluk Sepang Kota Bengkulu penggugat izin lingkungan proyek Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) batu bara Teluk Sepang, Senin siang, mendatangi Pengadilan Tata Usaha Negeri (PTUN) mengajukan permohonan ...

Pemkot Bandarlampung tindak tegas usaha tak maksimal pakai tapping box

Pemerintah Kota (Pemkot) Bandarlampung memberikan tindakan tegas terhadap usaha yang tidak maksimal dalam menggunakan alat ukur transaksi (tapping box) dengan melakukan penyegelan. "Kami telah melakukan penyegelan ...

Raden Andreas terpilih menjadi Ketua Umum KNPI versi Abdul Aziz

Raden Andreas Nandiwardhana terpilih menjadi Ketua Umum Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) versi Abdul Aziz. Dalam keterangan tertulis, di Jakarta, Senin, Andreas terpilih dalam Kongres XVI KNPI yang digelar di Lombok, ...

DPRD Medan sebut revitalisasi Terminal Amplas belum mliki izin

DPRD Kota Medan, Sumatera Utara menyatakan revitalisasi Terminal Tipe A Amplas Medan sudah berjalan sekitar 30 persen, tapi hingga kini belum memiliki Surat Izin Mendirikan Bangunan (SIMB). "Kenapa fungsi pengawasan tidak ...

PKS sebut Wako Padang ingin 'jomblo' karena tak kunjung miliki Wawako

Fraksi Partai Kesejahteraan Sosial (PKS) DPRD Kota Padang nilai Wali Kota Padang, Hendri Septa ingin tetap 'jomblo' atau ingin sendirian memimpin Kota Padang. Hal itu diungkapkan oleh anggota Fraksi PKS DPRD Kota ...

Warek UI ingatkan perlu temukan sinergi isu ekonomi dan lingkungan

Wakil Rektor Universitas Indonesia (UI) Bidang Riset dan Inovasi, drg. Nurtami, Ph.D, menyatakan perlu untuk menemukan mekanisme sinergi antara isu ekonomi dan isu lingkungan sosial. Menurut Nurtami, Senin, saat membuka acara ...

Sopir truk yang menabrak santri di Cianjur menyerahkan diri

Sopir truk asal Serang-Banten yang diduga melindas remaja yang menghadang truk di Cianjur, Jawa Barat, menyerahkan diri ke Mapolres Cianjur, setelah melihat tayangan berita di televisi, ungkap Kapolres Cianjur, AKBP Doni Hermawan ...

Kabupaten Bekasi targetkan kekebalan kelompok dua pekan mendatang

Komite Kebijakan Penanganan COVID-19 Kabupaten Bekasi, Jawa Barat menargetkan kekebalan kelompok atau herd immunity bisa tercapai dalam dua pekan mendatang menyusul capaian vaksinasi yang signifikan di wilayah itu dalam beberapa ...

Daur ulang kertas antar siswa Smamita juara lomba WYIIA

Karya daur ulang kertas berhasil mengantarkan siswa SMA Muhammadiyah 1 Taman (Smamita) Kabupaten Sidoarjo, Jawa Timur menjadi juara satu lomba World Youth Invention and Innovation Award (WYIIA). Karya Bebby Ameli Putri ...

Warga Bengkulu ajukan PK gugat izin lingkungan PLTU

Tiga warga Kelurahan Teluk Sepang Kota Bengkulu penggugat izin lingkungan proyek Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) batu bara Teluk Sepang, Senin siang, mendatangi Pengadilan Tata Usaha Negeri (PTUN) mengajukan permohonan ...

Pemkot Bandarlampung tindak tegas usaha tak maksimal pakai tapping box

Pemerintah Kota (Pemkot) Bandarlampung memberikan tindakan tegas terhadap usaha yang tidak maksimal dalam menggunakan alat ukur transaksi (tapping box) dengan melakukan penyegelan. "Kami telah melakukan penyegelan ...

Akpol 97 Wira Pratama menggelar serbuan vaksin dan baksos

Alumni Akademi Kepolisian (Akpol) 97 Wira Pratama menggelar serbuan vaksin sebagai upaya strategis pengendalian hingga penurunan kasus COVID-19. "Selain menggelar vaksinasi, kami juga melakukan bakti sosial," kata ...

Kemenkumham tekankan jajaran di Sultra bangun zona integritas

Staf Ahli Bidang Ekonomi Menteri Hukum dan HAM RI Lucky Agung Binarto menekankan kepada seluruh jajaran di Kantor Wilayah Kemenkumham Sulawesi Tenggara (Sultra) agar membangun zona integritas. "Dalam upaya pembangunan ...

Babak baru tragedi Lapas Kelas I Tangerang

Polda Metro Jaya menetapkan tiga tersangka terkait kasus kebakaran yang menewaskan 49 narapidana di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas 1 Tangerang, Banten. Kasus ini bermula dari kebakaran di Blok C Lapas Kelas I Tangerang ...

Terjadi 100 kebakaran di Tanjungpinang pada Januari-September 2021

Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan (DPKP) Kota Tanjungpinang, Kepulauan Riau, mencatat sepanjang Januari hingga September 2021 telah terjadi 100 kasus kebakaran di daerah tersebut. Kasus kebakaran didominasi kebakaran ...

Sandi Uno: pembukaan pariwisata Bali untuk mancanegara masih dipersiapkan

ANTARA - Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno, Senin (20/9), menyebut hingga kini pemerintah masih melakukan persiapan pembukaan pariwisata Bali bagi wisatawan mancanegara. Sebanyak 35 hotel telah dipersiapkan ...

Dirut RS Dharmais pastikan Verawaty Fajrin dapat penanganan terbaik

Direktur Utama Pusat Kanker Nasional Dharmais dr. R Soeko W Nindito D, MARS memastikan Verawaty Fajrin mendapat penanganan terbaik dalam pengobatan kanker paru-paru. Ia mengungkapkan legenda bulu tangkis Indonesia ...

Akpol 97 Wira Pratama menggelar serbuan vaksin dan baksos

Alumni Akademi Kepolisian (Akpol) 97 Wira Pratama menggelar serbuan vaksin sebagai upaya strategis pengendalian hingga penurunan kasus COVID-19. "Selain menggelar vaksinasi, kami juga melakukan bakti sosial," kata ...

Kemenkumham tekankan jajaran di Sultra bangun zona integritas

Staf Ahli Bidang Ekonomi Menteri Hukum dan HAM RI Lucky Agung Binarto menekankan kepada seluruh jajaran di Kantor Wilayah Kemenkumham Sulawesi Tenggara (Sultra) agar membangun zona integritas. "Dalam upaya pembangunan ...

Frankfurt jadi tim pertama yang meraih poin dari Wolfsburg musim ini

Eintracht Frankfurt menjadi tim pertama yang bisa meraih poin dari VfL Wolfsburg musim ini seusai membukukan skor imbang 1-1 dalam lawatan ke Stadion Volkswagen Arena untuk laga pekan kelima Liga Jerman pada Minggu waktu setempat ...

Marseille teruskan tren positif saat bekuk Rennes

Marseille meneruskan tren positif saat membekuk Rennes 2-0 dalam laga pekan keenam Liga Prancis di Stadion Velodrome, Minggu malam tadi. Bamba Dieng dan Amine Harit bertanggung jawab jadi penyokong kemenangan Marseille lewat ...

Verona paksa Roma telan kekalahan pertama di era Mourinho

Verona memaksa AS Roma menelan kekalahan pertama di era kepelatihan Jose Moruinho seusai menundukkan tamunya itu dengan skor 3-2 dalam laga pekan keempat Liga Italia di Stadion Marc'Antonio Bentegodi, Minggu waktu setempat ...

PSV harus relakan posisi puncak selepas dipecundangi Feyenoord

PSV Eindhoven harus merelakan posisi puncak klasemen Liga Belanda selepas dipecundangi Feyenoord 0-4 dalam laga pekan kelima di Stadion Philips, Minggu malam. Kurang dari 24 jam sebelumnya, PSV sudah disalip oleh juara ...

Erling Haaland kemas dua gol saat Dortmund atasi Union Berlin

Erling Haaland mengemas dua gol saat Borussia Dortmund mengatasi Union Berlin dengan skor 4-2 dalam laga pekan kelima Liga Jerman di Stadion Signal Iduna Park, Minggu waktu setempat (Senin WIB). Raphael Guerreiro membuka ...

Sebanyak 14 mobil damkar padamkan kebakaran di Kapuk Raya

Sebanyak 14 unit mobil pemadam kebakaran (damkar) dikerahkan untuk memadamkan kobaran api yang melanda pabrik sablon di Jalan Kapuk Raya, Gang Berdikari 1, Kelurahan Kapuk, Kecamatan Cengkareng, Jakarta Barat, Minggu ...

Panwasrah ungkap skema upacara pembukaan PON Papua

Ketua Panitia Pengawas dan Pengarah (Panwasrah) PON XX Papua, Mayjeng TNI (Purn.) Dr. Suwarno, mengungkapkan upacara pembukaan Pekan Olahraga Nasional akan dimulai pukul 19.00 Waktu Indonesia Timur (WIT). Persiapan upacara ...

Chelsea lumat Tottenham untuk torehkan rekor dan puncak klasemen

Chelsea melumat Tottenham Hotspur 3-0 dalam laga pekan kelima Liga Inggris di Stadion Tottenham Hotspur, London, Minggu waktu setempat (Senin WIB). Hasil itu membuat Chelsea menorehkan rekor baru, yakni enam kemenangan tandang ...

Hasil imbang kontra Persija suntik kepercayaan diri Persipura

Pelatih Persipura Jayapura Jacksen F. Tiago menilai hasil imbang 0-0 yang diraih kontra Persija dalam laga pekan ketiga Liga 1 Indonesia 2021/22 di Stadion Indomilk Arena, Minggu, bisa menjadi suntikan kepercayaan diri bagi para ...

Sevilla jegal ambisi Sociedad ke puncak klasemen

Sevilla menjegal ambisi Real Sociedad naik ke puncak klasemen Liga Spanyol setelah menahan imbang tanpa gol dalam lawatan ke Stadion Reale Arena, San Sebastian, Minggu malam tadi. Hasil itu membuat Sociedad membuang kesempatan ...

Leverkusen permalukan Stuttgart walau harus main dengan sepuluh pemain

Bayer Leverkusen mempermalukan tuan rumah VfB Stuttgart 3-1 walau mereka harus main dengan sepuluh pemain saat menuntaskan laga pekan kelima Liga jerman di Stadion Mercedes-Benz Arena, Minggu. Gelandang bertahan Robert ...

Dejan Antonic tegaskan Mario Maslac pemain penting PSS

Pelatih PSS Sleman Dejan Antonic menegaskan bahwa bek asal Serbia Mario Maslac merupakan pemain penting di skuatnya, setelah turut mencetak satu gol dalam kemenangan 2-1 atas Arema FC dalam laga pekan ketiga Liga 1 Indonesia ...

Kiper Persija Andritany idap DBD

Kiper andalan Persija Jakarta Andritany Ardhiyasa mengidap demam berdarah dengue (DBD) sehingga harus absen saat timnya ditahan imbang 0-0 oleh Persipura dalam laga pekan ketiga Liga 1 Indonesia 2021/22 di Stadion Indomilk Arena, ...

188 atlet esport siap berlaga di PON Papua

Sebanyak 188 atlet esport dari berbagai provinsi di Tanah Air telah tiba di Jayapura dan siap untuk berlaga di babak utama cabang olahraga eksibisi Pekan Olahraga Nasional (PON) XX Papua mulai Rabu besok, demikian disampaikan ...

6.186 orang sembuh dari COVID-19 pada 19 September

ANTARA - Satuan Tugas Penanganan COVID-19 melaporkan data harian situasi COVID-19 di Indonesia yang diperbarui Minggu, (19/9) hingga pukul 12.00 WIB. Dilaporkan terdapat penambahan angka kasus pasien sembuh sebanyak ...

Puluhan anggota SAR siaga cari korban tenggelam di Palabuhanratu

Puluhan personel SAR saat ini bersiaga di lokasi kecelakaan laut di Pantai Kebonkalapa Citepus, Palabuhanratu, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat, untuk mencari korban yang hilang tenggelam, Minggu. "Tim SAR gabungan ...

Angelo akui Persija kesulitan hadapi permainan cepat Persipura

Pelatih Persija Jakarta Angelo Alessio mengakui timnya kesulitan menghadapi permainan cepat dari Persipura dalam laga ketiga Liga 1 Indonesia 2021/22 yang berakhir imbang tanpa gol di Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Minggu ...

Mengintip arena pertandingan esport PON Papua

Dua hari menjelang pembukaan cabang olahraga eksibisi esport Pekan Olahraga Nasional (PON) XX Papua, tampak sibuk menyulap tempat pertandingan, yang menggunakan Lapangan Hoki dan Kriket di Doyo Baru, Jayapura, menjadi arena ...

Brighton rusak penampilan ke-250 Vardy untuk Leicester di Liga Premier

Brighton & Hove Albion merusak penampilan ke-250 Jamie Vardy untuk Leicester City di Liga Premier Inggris setelah menundukkan tamunya itu dengan skor 2-1 dalam laga pekan kelima di Stadion Amex, Minggu. Vardy memang mampu ...

Persija ditahan imbang Persipura tanpa gol

Persija Jakarta ditahan imbang Persipura Jayapura tanpa gol pada pertandingan pekan ketiga Liga 1 yang berlangsung di Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Minggu malam. Pada awal permainan, kedua tim masih bermain hati-hati ...

Liga 1: Persija melawan Persipura berakhir imbang 0-0

Pesepak bola Persipura Jayapura Yohanes Pahabol (tengah) berebut bola dengan pesepak bola Persija Jakarta Rohit Chand (kanan) pada laga lanjutan Liga 1 2021-2022 di Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Banten, Minggu (19/9/2021). ...

Menparekaf Sandiaga dorong pengembangan industri gim tanah air

ANTARA - Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno mendorong secara aktif pengembangan industri gim lokal dan mengkampanyekan industri gim dalam negeri. Saat ini pihaknya juga mendorong ...

Augsburg petik kemenangan perdana saat empat tim berbagi poin

FC Augsburg memetik kemenangan perdananya dalam laga pekan kelima Liga Jerman, Sabtu, pada saat bersamaan empat tim lainnya berbagi satu poin. Augsburg menang tipis 1-0 saat menjamu Borussia Moenchengladbach di WWK Arena, ...

Gernas BBI 2021 disebut relatif lebih baik dari tahun sebelumnya

Juru Bicara Kementerian Perikanan dan Kelautan (KKP) Wahyu Muryadi menyampaikan kegiatan Gerakan Nasional Bangga Buatan Indonesia (Gernas BBI) 2021 relatif lebih baik dari tahun sebelumnya. “Masih harus ditingkatkan ...

Ismailla Sarr antar Watford menangi duel tim promosi lawan Norwich

Ismaila Sarr mengantarkan Watford memenangkan duel tim promosi melawan Norwich City yang berakhir dengan skor 3-1 di Stadion Carrow Road, Sabtu. Pemain sayap asal Senegal itu mengemas dua gol setelah keunggulan Watford yang ...

Kemenkop dorong para petani di Cianjur masuk koperasi

Kementerian Koperasi dan UKM mendorong konsolidasi para petani di Cianjur, Jawa Barat, agar masuk koperasi melalui konsep korporatisasi agar kesejahteraan petani meningkat. "Kami melihat Cianjur memiliki potensi di sektor ...

Gapkindo Sumut prediksi harga karet masih terus membaik

Gabungan Perusahaan Karet Indonesia (Gapkindo) Sumatera Utara memprediksi harga karet SIR20 untuk ekspor masih akan bertahan baik/tinggi hingga akhir tahun 2021. "Harga karet ekspor diprediksi terus bertahan ...

Statistik GP San Marino: Bagnaia incar kesuksesan Stoner di Misano

Francesco Bagnaia mengklaim pole position Grand Prix San Marino pada Sabtu, namun hanya ada satu pebalap Ducati yang pernah memenangkan balapan Sirkuit Misano itu dari posisi start terdepan. Laman resmi MotoGP mencatat sejauh ...

COVID-19 18 September: Pasien sembuh 7.076 orang

ANTARA - Satuan Tugas Penanganan COVID-19 pada Sabtu (18/9) melaporkan terdapat penambahan kasus sembuh sebanyak 7.076 orang. Angka itu menyumbang total kasus sembuh menjadi 3.983.140 orang yang sembuh dari COVID-19. Adapun ...

Kabareskrim pastikan kasus penganiayaan tak hambat penyidikan M Kece

Kabareskrim Polri Komjen Pol Agus Andrianto memastikan kasus penganiayaan terhadap Muhammad Kosman alias Muhammad Kece tidak menghambat penyidikan perkara penistaan agama yang dijalani Kece sebagai tersangka. Agus saat ...

Gol tendangan bebas Martin Odegaard jadi pembeda Arsenal atas Burnley

Gol tendangan bebas Martin Odegaard jadi pembeda saat Arsenal menang 1-0 atas Burnley dalam laga pekan kelima Liga Inggris di Stadion Turf Moor, Sabtu. Gelandang serang tim nasional Norwegia itu mengeksekusi tendangan bebas ...

Erick Thohir meminta lahan bekas tambang jadi pertanian rakyat

Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN), Erick Thohir meminta lahan bekas tambang yang berada di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung dimanfaatkan sebagai lahan pertanian rakyat melalui program Makmur PT Pupuk Indonesia ...

PSM tunjukkan karakter setelah tertinggal dari Persebaya

Pelatih PSM Milomir Seslija menyebut skuadnya baru menunjukkan karakter ketika tertinggal 0-1 dari Persebaya dalam pertandingan  Liga 1 Indonesia di Stadion Si Jalak Harupat, Bandung, Sabtu. "Setelah lawan membuat ...

Atletico Madrid ditahan imbang tanpa gol oleh Athletic Bilbao

Atletico Madrid harus berbagi poin saat menjamu Athletic Bilbao dengan skor 0-0 dalam lanjutan La Liga pekan kelima di Wanda Metropolitano pada Sabtu, demikian catatan laman resmi Liga Spanyol. Tuan rumah mencatatkan peluang ...

Liverpool terkam Crystal Palace dibantu rekor unik Sadio Mane

Liverpool menerkam Crystal Palace 3-0 dibantu torehan rekor unik dari Sadio Mane dalam laga pekan kelima Liga Inggris di Stadion Anfield, Sabtu. Mane memecahkan kebuntuan pada menit ke-43 dan membuka Liverpool memimpin dengan ...

VAR paksa Manchester City lawan Southampton seri tanpa gol

Dua keputusan VAR memaksa pertandingan Liga Inggris antara Manchester City melawan Southampton di Stadion Etihad, Sabtu, berakhir seri tanpa gol. Keputusan krusial VAR pertama terjadi pada menit ke-63 ...

Erick Thohir: Pesantren dan ekonomi syariah berpotensi majukan ekonomi

Menteri BUMN Erick Thohir mengungkapkan pondok pesantren dan ekonomi syariah mempunyai potensi yang sangat besar untuk mendongkrak kemajuan ekonomi nasional. "Pondok pesantren dan ekonomi syariah mempunyai potensi yang ...

Kabareskrim pastikan kasus penganiayaan tak hambat penyidikan M Kece

Kabareskrim Polri Komjen Pol Agus Andrianto memastikan kasus penganiayaan terhadap Muhammad Kosman alias Muhammad Kece tidak menghambat penyidikan perkara penistaan agama yang dijalani Kece sebagai tersangka. Agus saat ...

PP No.94/2021 pertegas larangan PNS pungut biaya di luar ketentuan

Peraturan Pemerintah No.94 Tahun 2021 mempertegas larangan bagi pegawai negeri sipil (PNS) memungut biaya dari masyarakat untuk keperluan-keperluan yang tidak diatur dalam ketentuan atau aturan perundang-undangan. Larangan ...

Pengamat apresiasi langkah Menhan lindungi kedaulatan

Peneliti Lembaga Studi Pertahanan dan Studi Strategis Indonesia (Lesperssi) Beni Sukadis mengapresiasi langkah Menteri Pertahanan Prabowo Subianto yang telah memproses lisensi fregat tipe Arrowhead 140 dari produsen asal Inggris, ...

Polres Sukabumi buru oknum pelajar pelaku penganiayaan

Polres Sukabumi, Jawa Barat, memburu oknum pelajar, pelaku penganiayaan terhadap seorang pelajar SMK di Bantargadung yang menyebabkan korban mengalami luka parah di bagian punggungnya akibat luka bacokan senjata ...

Vieira tegaskan Crystal Palace sambangi Anfield tanpa rasa gentar

Patrick Vieira menegaskan anak-anak asuhnya di Crystal Palace tak dihinggapi rasa gentar saat mereka menyambangi markas Liverpool di Stadion Anfield untuk laga pekan kelima Liga Inggris, Sabtu malam nanti. "Bertandang ke ...

Seleksi CPNS di Aceh didominasi tenaga kesehatan

ANTARA - Sebanyak 90 ribu lebih Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) di seluruh Kabupaten/Kota Provinsi Aceh, Jumat (17/9) sudah mulai melaksanakan ujian seleksi penerimaan CPNS,  yang berlangsung hingga 7 Oktober ...

Menteri KP: Mulai Januari Natuna akan dipenuhi nelayan

ANTARA - Perairan Natuna akan termasuk ke dalam zona industri perikanan yang direncanakan Kementerian Kelautan dan Perikanan. Menteri Kelautan dan Perikanan, Sakti Wahyu Trenggono pada Jumat (17/9) memastikan pada Januari 2022 ...

Kemarin, perpanjangan diskon PPnBM hingga literasi keuangan petani

Terdapat sejumlah informasi menarik dan penting di sektor perekonomian pada Jumat (17/9), yang beritanya layak untuk disimak pada pagi ini mulai dari Pemerintah resmi memperpanjang kebijakan Pajak Penjualan Barang Mewah ...

Menparekraf ungkap langkah pemulihan sektor parekraf

ANTARA - Menparekraf Sandiaga Salahuddin Uno pada Jumat (17/9) mengungkap langkah-langkah pemulihan sektor pariwisata dan ekonomi kreatif. Berbagai strategi disiapkan untuk meningkatkan kinerja ekonomi kreatif yang banyak ...

Kabareskrim: Aduan kepolisian ke Komnas HAM menurun setiap tahun

ANTARA - Kepala Badan Reserse Polri, Komjen Agus Andrianto saat mengisi diskusi virtual pada Jumat (17/9), mengatakan pengaduan institusi Polri ke Komnas HAM menurun setiap tahunnya, Perbaikan-perbaikan itu dinilainya sangat ...

Panglima TNI dan Kapolri tinjau vaksinasi merdeka di Jambi

ANTARA - Panglima TNI Marsekal, Hadi Tjahjanto dan Kapolri, Jenderal Listyo Sigit Prabowo meninjau pelaksanaan vaksinasi merdeka yang digelar di halaman salah satu hotel di Jambi, Jumat (17/9). Dalam peninjauan itu, Panglima TNI ...

154 tempat wisata di Jatim dibuka, Khofifah sebut terbatas-bertahap

ANTARA - Sebanyak 154 dari 254 tempat wisata di Jawa Timur telah dibuka, seiring dengan pelonggaran di masa Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM). Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa, Jumat (17/9) malam, di ...

Atta Halilintar laporkan Youtuber Savas Fresh lantaran habis kesabaran

Selebgram Atta Halilintar mengaku melaporkan Pegiat media sosial (Youtuber) Savas Fresh karena sebagai manusia memiliki batas kesabaran saat mendapatkan cacian dan hinaan terhadap keluarga "Gen Halilintar". Suami ...

Sulawesi Utara siapkan lima atlet selam pada PON Papua

Provinsi Sulawesi Utara (Sulut) menyiapkan lima atlet selam terbaik untuk mengikuti Pekan Olahraga Nasional (PON) XX di Papua, 2-15 Oktober mendatang. Sekretaris Umum Pengurus Provinsi Persatuan Olahraga Selam Seluruh ...

Sulawesi Selatan targetkan emas dari 17 cabang olahraga di PON Papua

Kontingen Sulawesi Selatan menargetkan medali emas dari 17 cabang olahraga yang akan dipertandingkan pada Pekan Olahraga Nasional (PON) XX di Papua, 2-15 Oktober mendatang. "Berdasarkan hasil rapat dengan para pelatih ...

BI dan PP Muhammadiyah sepakati kerja sama perkuat ekonomi syariah

Bank Indonesia (BI) dan Pengurus Pusat Muhammadiyah menandatangani secara virtual Nota Kesepahaman untuk memperkuat pengembangan ekonomi dan keuangan syariah di Indonesia. Gubernur BI Perry Warjiyo dalam keterangan tertulis ...

Kabareskrim: Aduan kepolisian ke Komnas HAM menurun setiap tahun

ANTARA - Kepala Badan Reserse Polri, Komjen Agus Andrianto saat mengisi diskusi virtual pada Jumat (17/9), mengatakan pengaduan institusi Polri ke Komnas HAM menurun setiap tahunnya, Perbaikan-perbaikan itu dinilainya sangat ...

Panglima TNI dan Kapolri tinjau vaksinasi merdeka di Jambi

ANTARA - Panglima TNI Marsekal, Hadi Tjahjanto dan Kapolri, Jenderal Listyo Sigit Prabowo meninjau pelaksanaan vaksinasi merdeka yang digelar di halaman salah satu hotel di Jambi, Jumat (17/9). Dalam peninjauan itu, Panglima TNI ...

50 organisasi sipil di Aceh ajukan permohonan amnesti untuk dosen USK

Sebanyak 50 organisasi masyarakat sipil di Aceh mengirimkan surat ke Presiden Joko Widodo untuk mengajukan permohonan amnesti bagi dosen Universitas Syiah Kuala (USK) Banda Aceh Dr Saiful Mahdi yang dipenjara akibat ...

Devi targetkan medali emas selam bagi Sulut pada PON Papua

Peselam Sulawesi Utara Rabia Salay atau biasa dipanggil Devi akan berusaha meraih prestasi terbaik dengan menargetkan medali emas pada Pekan Olahraga Nasional (PON) XX di Papua 2-15 Oktober mendatang. "Pada PON Papua ...

Wali Kota: PMI Bekasi maju pesat dipimpin milenial

Wali Kota Bekasi Rahmat Effendi mengatakan Palang Merah Indonesia (PMI) Kota Bekasi kini maju pesat setelah dipimpin oleh para milenial, seperti terlihat dari gebrakan PMI untuk membantu kesulitan warga. "Saya juga ...

Bayern akan kenakan jersey khusus edisi Oktoberfest saat jamu Bochum

Bayern Muenchen akan mengenakan jersey khusus edisi Oktoberfest saat menjamu VfL Bochum dalam laga pekan kelima Liga Jerman di Allianz Arena, Sabtu. Dikutip dari laman resmi Bayern, Jumat, jersey tersebut diluncurkan untuk ...

Menteri Trenggono pastikan PNBP berpihak pada nelayan

ANTARA - Menteri Kelautan dan Perikanan Sakti Wahyu Trenggono pada Jumat (17/9) menegaskan penerimaan negara bukan pajak (PNBP) yang diatur dalam PP No 85 tahun 2021 berpihak pada nelayan dan bermanfaat bagi kesejahteraan ...

SEA Games belum jelas, Indonesia fokus ke Asian Games 2022

Komite Olimpiade Indonesia (KOI) tak mau ambil pusing dengan belum adanya keputusan terkait penyelenggaraan SEA Games Vietnam sehingga memilih untuk fokus terhadap kejuaraan yang memang masuk dalam kalender 2022, termasuk Asian ...

Imigrasi pulangkan WN Suriah setelah 5 tahun tanpa tujuan di Bali

Rumah Detensi Imigrasi Denpasar, Bali, memulangkan warga negara asing (WNA) asal Suriah bernama Louay Shoukair setelah 5 tahun di Indonesia tanpa kejelasan tujuan dan penempatan. "Warga asing asal Suriah dikenai tindakan ...

Kemarin, OTT KPK hingga gugatan polusi udara

Ragam peristiwa bidang hukum mewarnai pemberitaan nasional pada hari Kamis (16/9), mulai dari OTT KPK di Kalimantan Selatan hingga hakim kabulkan sebagian gugatan kasus polusi udara ke pemerintah. Berikut ini lima berita ...

Kemarin, Presiden hadiri Forkopimda hingga RUU Masyarakat Hukum Adat

Ragam peristiwa politik mewarnai pemberitaan nasional pada hari Kamis (16/9), mulai dari Presiden memberikan arahan pada Forkopimda Aceh dan Sumatera Utara hingga RUU Masyarakat Hukum Adat. Berikut ini lima berita politik ...

Kader Golkar diinstruksikan pendekatan kultural untuk menangi pemilu

Seluruh kader Partai Golkar, khususnya yang ada di Provinsi Jawa Tengah, diinstruksikan agar mulai saat ini melakukan pendekatan kultural kepada masyarakat sebagai upaya memenangi Pemilu 2024. "Lakukan pendekatan ...

Imigrasi pulangkan WN Suriah setelah 5 tahun tanpa tujuan di Bali

Rumah Detensi Imigrasi Denpasar, Bali, memulangkan warga negara asing (WNA) asal Suriah bernama Louay Shoukair setelah 5 tahun di Indonesia tanpa kejelasan tujuan dan penempatan. "Warga asing asal Suriah dikenai tindakan ...

Kemarin, OTT KPK hingga gugatan polusi udara

Ragam peristiwa bidang hukum mewarnai pemberitaan nasional pada hari Kamis (16/9), mulai dari OTT KPK di Kalimantan Selatan hingga hakim kabulkan sebagian gugatan kasus polusi udara ke pemerintah. Berikut ini lima berita ...

Kemendagri ingatkan daerah laporkan inovasi

Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) mengingatkan daerah agar melaporkan inovasi mereka ke dalam pengukuran dan penilaian Indeks Inovasi Daerah 2021. Kepala Badan Penelitian dan Pengembangan (Badan Litbang) Kemendagri Agus ...

Cuaca Jakarta pada Jumat waspadai hujan disertai petir

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengingatkan agar warga mewaspadai potensi hujan disertai kilat petir di sebagian wilayah Jakarta pada Jumat siang dan sore. "Waspada potensi hujan yang dapat ...

Wall Street dibuka jatuh, tertekan turunnya saham teknologi dan minyak

Wall Street dibuka jatuh pada perdagangan hari Kamis seiring kerugian saham teknologi kelas atas dan minyak mengimbangi kenaikan penjualan ritel yang kuat yang mengindikasikan daya tahan ekonomi AS. Indeks Dow Jones jatuh ...

101 personel Brimob Gorontalo bantu pengamanan PON Papua

Kepolisian Daerah (Polda) Gorontalo mengirim 101 anggota Brimob untuk membantu pengamanan Pekan Olahraga Nasional (PON) XX di Papua. Kapolda Gorontalo Irjen Pol. Akhmad Wiyagus, Kamis (16/9), mengatakan ...

Penggunaan aplikasi "pedulilindungi" di Tulungagung masih minim

Masyarakat yang menggunakan aplikasi pedulilindungi di Kabupaten Tulungagung, Jawa Timur, sejauh ini masih minim, mengacu data pemakai aplikasi ini yang menggunakan jasa angkutan umum di daerah tersebut. Hal ini diungkapkan ...

LIB berharap tunggakan gaji klub Liga 2 lunas sebelum "kick off"

Direktur Utama PT Liga Indonesia Baru (LIB) Akhmad Hadian Lukita mengatakan bahwa pihaknya berharap tunggakan gaji beberapa klub Liga 2 2021 lunas sebelum sepak mula (kick off) kompetisi. "Kami berharap sebelum 'kick ...

Wagub Jatim ingatkan pelaku UMKM kuasai pemasaran digital

Wakil Gubernur Jawa Timur Emil Elestianto Dardak mengingatkan pelaku usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) mampu menguasai pemasaran digital. "Sebab merupakan elemen yang sangat penting dan harus didorong UMKM-UMKM ...

OTT KPK di Kalimantan Selatan

Plt Kadis PU pada Dinas PUPRT Kabupaten Hulu Sungai Utara Maliki mengenakan rompi tahanan usai menjalani pemeriksaan di gedung KPK, Jakarta, Kamis (16/9/2021). KPK menetapkan tiga orang tersangka kasus  pengadaan barang dan ...

101 personel Brimob Gorontalo bantu pengamanan PON Papua

Kepolisian Daerah (Polda) Gorontalo mengirim 101 anggota Brimob untuk membantu pengamanan Pekan Olahraga Nasional (PON) XX di Papua. Kapolda Gorontalo Irjen Pol. Akhmad Wiyagus, Kamis (16/9), mengatakan ...

OTT KPK di Kalimantan Selatan

Plt Kadis PU pada Dinas PUPRT Kabupaten Hulu Sungai Utara Maliki mengenakan rompi tahanan usai menjalani pemeriksaan di gedung KPK, Jakarta, Kamis (16/9/2021). KPK menetapkan tiga orang tersangka kasus  pengadaan barang dan ...

Pakar dan praktisi ungkap mengawal merek tetap eksis di tengah pandemi

Sejumlah pakar dan praktisi mengungkap strategi dan pentingnya mengawal sebuah merek agar tetap eksis di tengah triple distrupsi mulai dari teknologi digital, pandemi COVID-19, hingga perilaku konsumen yang berubah. "Yang ...

Aceh targetkan dua medali emas tarung derajat PON XX

Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Aceh menargetkan mendulang dua medali emas cabang olahraga tarung derajat pada Pekan Olahraga Nasional (PON) XX di Provinsi Papua pada 2-15 Oktober 2021. "KONI Aceh menargetkan ...

Ahli ungkap latar belakang 87 persen mahasiswa salah jurusan

Ahli observasi anak sekaligus penemu talents observation Andri Fajria ketika tampil dalam webinar di Bursa, Turki, Kamis malam (WIB), mengungkapkan latar belakang 87 persen mahasiswa di Indonesia salah jurusan. Andri Fajria ...

Jatim targetkan kembali raih emas bola voli putra PON

Tim bola voli putra Jawa Timur mematok target mempertahankan medali emas pada perhelatan Pekan Olahraga Nasional (PON) XX di Papua, 2-15 Oktober 2021. Bermaterikan sejumlah pemain nasional, seperti Rendy Febrian, Yudha ...

Dinkes Palangka Raya ingatkan penyakit pascabanjir

ANTARA - Kepala Dinas Kesehatan Kota Palangka Raya, (16/9), mengimbau masyarakat terdampak banjir agar mewaspadai sejumlah bibit penyakit yang bisa terjadi pascabanjir. Mulai flu, diare, hingga leptospirosis, dan demam ...

Fahri harap Presiden respons gagasan keadilan restoratif Jaksa Agung

Mantan Wakil Ketua DPR RI Fahri Hamzah berharap Presiden Joko Widodo dan anggota DPR RI merespons gagasan keadilan restoratif Jaksa Agung ST Burhanuddin. Dalam keterangan tertulis di Jakarta, Rabu, Fahri memandang pikiran ...

Situs Duplang, pesona megalitikum di Jember

ANTARA - Menyusul ditetapkannya Kabupaten Jember, Jawa Timur, sebagai daerah Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) level 1, pemerintah setempat berusaha mendongkrak kembali kunjungan wisata. Di mana pada Rabu ...

Polisi tangkap pria di Sumut perkosa anak kandung selama empat tahun

Personel Satreskrim Kepolisian Resor (Polres) Toba, Polda Sumatera Utara (Sumut) menangkap seorang laki-laki berinisial HM (49), warga Desa Narumonda II, Kecamatan Siantar Narumonda, karena melakukan tindak pidana pemerkosaan ...

Awali Liga Europa lebih dini, Legia menang di markas Spartak Moskow

Legia Warszawa menang 1-0 di markas Spartak Moskow saat mengawali kiprah mereka di Grup C Liga Europa lebih dini di Stadion Otkrytie Arena, Moskow, Rusia, Rabu. Kemenangan klub Polandia itu diraih lewat gol dramatis penyerang ...

Pencarian pria tenggelam di Bintan dihentikan dengan hasil nihil

Pencarian terhadap Arfa Sona (24), seorang pria korban tenggelam di perairan Pantai Trikora Bintan, Kepulauan Riau, dihentikan oleh Tim SAR gabungan setelah tujuh hari melakukan pencarian dengan hasil nihil. "Sesuai ...

Fahri harap Presiden respons gagasan keadilan restoratif Jaksa Agung

Mantan Wakil Ketua DPR RI Fahri Hamzah berharap Presiden Joko Widodo dan anggota DPR RI merespons gagasan keadilan restoratif Jaksa Agung ST Burhanuddin. Dalam keterangan tertulis di Jakarta, Rabu, Fahri memandang pikiran ...

Polisi tangkap pria di Sumut perkosa anak kandung selama empat tahun

Personel Satreskrim Kepolisian Resor (Polres) Toba, Polda Sumatera Utara (Sumut) menangkap seorang laki-laki berinisial HM (49), warga Desa Narumonda II, Kecamatan Siantar Narumonda, karena melakukan tindak pidana pemerkosaan ...

Kapolda Sumut sebut perampok dua toko emas buronan dari Riau

Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Sumatera Utara (Sumut) Irjen Pol RZ Panca Putra Simanjuntak mengatakan seorang pelaku perampokan dua toko emas, yaitu Toko Emas Aulia dan Masrul F, di Pasar Simpang Limun, Jalan SM Raja Medan ...

Anggota DPR minta BNPT melibatkan OSIS cegah paham intoleransi

Anggota DPR RI Eva Yuliana meminta Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) untuk melibatkan organisasi siswa intra sekolah (OSIS) untuk melakukan pencegahan paham intoleransi sejak dini. "Bahkan pada usia remaja ...

Perampokan emas Rp6,5 M di Medan libatkan tiga residivis

ANTARA - Perampokan emas sebanyak 6,8 kilogram di Medan, Sumatera Utara melibatkan tiga residivis kasus kejahatan dengan kekerasan. Kapolda Sumatera Utara Irjen Pol Panca Putra Simanjuntak saat memimpin konferensi pers di Mapolda ...

PLN sebut cadangan daya saat PON Papua cukup, capai 74,7 MW

PT PLN (Persero) menyebutkan cadangan daya listrik saat penyelenggaraan Pekan Olahraga Nasional (PON) XX di Papua mencukupi yakni mencapai 74,7 MW. Cadangan daya itu berasal dari daya mampu listrik mencapai 228,2 MW ...

Mahasiswa Jepang pelajari budaya Sunda di "Indonesia Day"

Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) Tokyo pada Rabu (15/9) menyelenggarakan “Indonesia Day: Pesona Seni Budaya Jawa Barat” di mana mahasiswa Universitas Keio Jepang terlihat antusias mempelajari budaya Sunda, ...

Raducanu ingin lebih rajin berlatih setelah juarai US Open

Juara US Open Emma Raducanu ingin meningkatkan kemampuan tenisnya dan berencana untuk melanjutkan kompetisi tahun ini setelah kesuksesannya yang menakjubkan di Flushing Meadows, New York. Petenis Inggris berusia 18 tahun itu ...

Ridwan Kamil ingatkan batasan sebelum target vaksinasi tercapai

ANTARA - Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil mengimbau warga Kabupaten Bogor untuk tidak euforia setelah penurunan kasus COVID-19 dan tetap patuh pada protokol kesehatan terutama menggunakan masker. Hal itu diungkapkan usai meninjau ...

Kapolda Sumut sebut perampok dua toko emas buronan dari Riau

Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Sumatera Utara (Sumut) Irjen Pol RZ Panca Putra Simanjuntak mengatakan seorang pelaku perampokan dua toko emas, yaitu Toko Emas Aulia dan Masrul F, di Pasar Simpang Limun, Jalan SM Raja Medan ...

Kapolda Sumut sebut senjata api perampok toko emas dibeli dari Aceh

Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Sumatera Utara (Sumut) Irjen Pol RZ Panca Putra Simanjuntak mengatakan tiga pucuk senjata api yang digunakan pelaku perampokan terhadap dua toko emas, yaitu Toko Emas Aulia dan Masrul F, di ...

Kapolri minta jajaran humanis hadapi aspirasi masyarakat

Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo menerbitkan Surat Telegram (TR) sebagai pedoman cara bertindak jajaran di wilayah agar tetap humanis dan tidak reaktif, menyusul beberapa aksi masyarakat dan mahasiswa menyampaikan ...

Jaksa minta hakim menolak eksepsi mantan Kadistanbun NTB

Jaksa penuntut umum (JPU) meminta Majelis Hakim Pengadilan Negeri Tipikor Mataram menolak seluruh eksepsi atau nota keberatan mantan Kepala Dinas Pertanian dan Perkebunan (Kadistanbun) Nusa Tenggara Barat (NTB) Husnul Fauzi yang ...

Identifikasi jenazah korban kebakaran Lapas Tangerang berakhir

ANTARA - Kepala Biro Penerangan Masyarakat (Karopenmas) Divisi Humas Polri Brigjen Pol. Rusdi Hartono, pada konferensi pers, Rabu, (15/9), di RS Polri, Kramat Jati, Jakarta, mengatakan identifikasi korban kebakaran Lapas Kelas 1 ...

Polres Garut ciduk sopir bus yang sering pakai narkoba saat bekerja

Kepolisian Resor (Polres) Garut menciduk seorang sopir bus jurusan Garut-Jakarta, karena diketahui sering memakai narkoba jenis sabu-sabu sebelum mengemudikan bus, bahkan menjadi pengedar di wilayah selatan Kabupaten Garut, Jawa ...

Saham Inggris berakhir negatif, indeks FTSE 100 tergerus 0,49 persen

Saham-saham Inggris berakhir di wilayah negatif pada perdagangan Selasa waktu setempat (14/9), menghentikan keuntungan selama dua hari berturut-turut dengan indeks acuan FTSE 100 di Bursa Efek London tergerus 0,49 persen atau ...

Saham Prancis berbalik jatuh, indeks CAC 40 terpangkas 0,36 persen

Saham-saham Prancis berakhir lebih rendah pada perdagangan Selasa waktu setempat (14/9/2021), berbalik melemah dari kenaikan sehari sebelumnya dengan indeks acuan indeks CAC 40 di Bursa Efek Paris terpangkas 0,36 persen atau ...

Saham Jerman kembali ditutup menguat, indeks DAX 35 naik 0,14 persen

Saham-saham Jerman kembali ditutup lebih tinggi pada perdagangan Selasa waktu setempat (14/9/2021), melanjutkan keuntungan sehari sebelumnya, dengan indeks acuan DAX 30 di Bursa Efek Frankfurt naik 0,14 persen atau 21,57 poin, ...

Gosens selamatkan Atalanta dari kekalahan lawan 10 pemain Villarreal

Pemain asal Jerman Robin Gosens membawa Atalanta memetik satu poin ketika imbang 2-2 melawan 10 pemain Villarreal dalam pertandingan Liga Champions, Rabu dini hari. Upaya pemain berusia 27 tahun itu pada 10 menit terakhir ...

Pameran Buku Madrid kembali digelar setelah dua tahun absen

ANTARA - Pameran Buku Madrid edisi ke-80 akhirnya dibuka pada Jumat (10/9), kembali hadir di kota itu setelah dua tahun absen diselenggarakan di taman Retiro akibat pandemi virus corona. Ratu Spanyol Letizia meresmikan pameran ...

Lupakan rekor buruk di dalam negeri, Juventus hancurkan Malmo 3-0

Juventus mengawali kiprah Liga Champions musim ini dengan kemenangan 3-0 atas Malmo pada Rabu dini hari yang sekaligus melupakan awal yang buruk dalam kompetisi domestik Serie A. Juve memasuki pertandingan pembuka Grup H ...

DPRD minta pelanggaran perda tata niaga tembakau ditindak

DPRD Pamekasan, Jawa Timur meminta agar temuan kasus pelanggaran terhadap Peraturan Daerah (Perda) Nomor 4 Tahun 2015 tentang Tata Niaga, Budaya, dan Perlindungan Tembakau Madura agar ditindak tegas, karena merugikan petani ...

Buruknya disiplin jadi penyebab kekalahan MU, kata Solskjaer

Pelatih Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer menyebut buruknya disiplin menjadi biang kerok kekalahan timnya 1-2 dari Young Boys di laga pembukaan Grup F Liga Champions Selasa malam (14/9) WIB. Namun, Solskjaer bersikeras ...

Lukaku antar Chelsea taklukan Zenit 1-0

Romelu Lukaku menjadi bintang untuk Chelsea lewat gol semata wayangnya guna mengalahkan Zenit St Petersburg 1-0 sehingga membuat The Blues mengawali kampanye mempertahankan gelar Liga Champions dengan kemenangan. Lukaku tak ...

Bayern Muenchen tekuk Barcelona 3-0, Robert Lewandowski cetak brace

Bayern Muenchen kembali menjadi mimpi buruk Barcelona saat menekuk klub Katalunya tersebut 3-0 dalam laga pertama Grup E Liga Champions 2021-22 di Camp Nou pada Rabu dini hari WIB, demikian catatan laman resmi UEFA. Tim tamu ...

10 pemain Sevilla imbangi Salzburg 1-1

Sevilla ditahan imbang 1-1 di kandang sendiri oleh RB Salzburg dalam pertandingan Liga Champions, Rabu dini hari ketika empat tendangan penalti diberikan pada babak pertama yang tiga di antaranya untuk tim tamu, sementara tuan ...

Manchester United tersungkur di kandang Young Boys 1-2

Manchester United tersungkur saat bertandang ke Young Boys dengan skor 1-2 dalam matchday pertama grup Liga Champions di Stade de Suisse, Swiss pada Selasa malam (14/9) WIB, demikian catatan laman resmi UEFA. Meski bermain ...

Kemarin, Indonesia akan jabat Presidensi G-20 hingga integrasi Pelindo

Terdapat sejumlah informasi menarik dan penting di sektor perekonomian pada Selasa (14/9), yang beritanya layak untuk disimak pada pagi ini mulai dari Indonesia akan resmi jabat Presidensi G-20 pada 1 Desember 2021, hingga ...

BPBD Lebak ingatkan warga waspadai banjir susulan

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Lebak, Banten mengingatkan masyarakat di daerah ini agar mewaspadai banjir susulan sehubungan curah hujan tiga hari ke depan cenderung meningkat. "Banjir sepanjang ...

Sketsa wajah dari bambu hasilkan jutaan rupiah

ANTARA -Berbekal keahlian yang dimilikinya, seorang warga di Desa Simpang Peut, Kecamatan Kuala, Kabupaten Nagan Raya, Provinsi Aceh, berhasil menyulap limbah bambu menjadi karya seni yang bernilai jual tinggi. Limbah bambu ...

Pemerintah lakukan persiapan khusus amankan KTT G-20

ANTARA - Menteri Koordinator bidang Politik, Hukum dan Keamanan Mahfud MD mengatakan pemerintah melakukan persiapan khusus untuk mengamankan Konferensi Tingkat Tinggi G-20 yang digelar pada tahun 2022. Persiapan yang ...

Banjir bandang rusak 14 rumah di Pandeglang

ANTARA - Sedikitnya 14 rumah dan sebuah pabrik tahu hancur diterjang banjir bandang yang melanda Desa Rocek, Kecamatan Cimanuk, Kabupaten Pandeglang, Banten, sejak Senin (13/9) malam. Banjir akibat luapan Sungai Cilancar itu ...

Risma pastikan tingkatkan kualitas prasarana dasar Suku Dayak Maratus

Menteri Sosial Tri Rismaharini memastikan negara hadir untuk semua warga negara, tidak terkecuali untuk masyarakat yang tinggal di wilayah terpencil, khususnya untuk peningkatan kualitas prasarana dasar Suku Dayak ...

BNPB: Sudah disiapkan peringatan dini hadapi bencana hidrometeorologi

Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) menyatakan, Pemerintah sudah menyelenggarakan sistem peringatan dini yang efektif dan masif pada setiap tingkatan, baik nasional, provinsi, kabupaten dan kota bahkan ...

Kreasi katsu bento penambah nafsu makan anak

ANTARA - Sajian menu katsu bento yang berasal dari Jepang, kini kian digemari di kota Palembang, Sumatera Selatan. Hidangan yang memiliki tampilan menarik dengan tambahan ornamen sayuran yang menyehatkan itu, bisa menjadi ...

Lokapala antisipasi infrastruktur jelang Piala Presiden Esports 2021

Pengembang game lokal Lokapala, Anantarupa Studios, telah melakukan persiapan dari segi infrastruktur untuk menggelar pertandingan dalam partisipasinya pada turnamen olahraga elektronik Piala Presiden Esports 2021. COO ...

Kreasi katsu bento penambah nafsu makan anak

ANTARA - Sajian menu katsu bento yang berasal dari Jepang, kini kian digemari di kota Palembang, Sumatera Selatan. Hidangan yang memiliki tampilan menarik dengan tambahan ornamen sayuran yang menyehatkan itu, bisa menjadi ...

Kemarin, protokol naik kereta api hingga helikopter Kemenhub terguling

Terdapat sejumlah informasi menarik dan penting di sektor perekonomian pada Senin (13/9), yang beritanya layak untuk disimak pada pagi ini mulai dari PT KAI (Persero) hanya mengizinkan pelanggan yang sesuai persyaratan untuk naik ...

Saham Inggris perpanjang keuntungan, Indeks FTSE 100 naik 0,56 persen

Saham-saham Inggris kembali menguat pada akhir perdagangan Senin waktu setempat (13/9/2021), memperpanjang keuntungan untuk hari kedua berturut-turut, dengan acuan Indeks FTSE 100 di Bursa Efek London bertambah 0,56 persen, atau ...

Saham Jerman berbalik menguat, Indeks DAX 30 bangkit 0,59 persen

Saham-saham Jerman ditutup lebih tinggi pada perdagangan Senin waktu setempat (13/9/2021), berbalik menguat dari penurunan akhir pekan lalu, dengan acuan Indeks DAX 30 di Bursa Efek Frankfurt bangkit 0,59 persen atau 91,61 poin, ...

Saham Prancis "rebound" dari kerugian, Indeks CAC 40 naik 0,20 persen

Saham-saham Prancis berakhir lebih tinggi pada perdagangan Senin waktu setempat (13/9/2021), berbalik menguat atau rebound dari kerugian akhir pekan lalu, dengan acuan Indeks CAC 40 di Bursa Efek Paris terkerek 0,20 persen atau ...

Allegri akui Juve bukan unggulan juara, targetkan capai delapan besar

Massimiliano Allegri mengakui Juventus bukanlah unggulan juara dalam Liga Champions musim ini, tapi segalanya bisa terjadi bila mana mereka memenuhi target mencapai babak delapan besar. Dalam tujuh tahun terakhir Juve dibantu ...

Simone Biles akan bersaksi di depan Senat terkait pemeriksaan Nassar

Juara Olimpiade Simone Biles menjadi salah satu pesenam yang bakal bersaksi di depan panel Senat Amerika Serikat pekan ini untuk menyoroti bagaimana lambannya FBI menangani laporan pelecehan seksual yang dilakukan mantan dokter ...

FIA akan investigasi insiden kecelakaan Verstappen-Hamilton di Monza

Federasi otomotif internasional FIA akan melakukan investigasi terhadap insiden kecelakaan yang melibatkan dua penantang utama titel juara F1; Max Verstappen dan Lewis Hamilton, di Grand Prix Italia, Monza. Direktur balapan ...

Gubernur Kalsel: Jembatan Sei Alalak sangat membanggakan

ANTARA - Progres pembangunan Jembatan Sei Alalak kini telah mencapai 99 persen atau tahap akhir pengerjaan. Gubernur Kalimantan Selatan Sahbirin Noor mengaku bangga dengan dibangunnya jembatan lengkung berkonstruksi ...

Menikmati kopi sambil bermain dan belajar tentang reptil

ANTARA -Menikmati minum kopi, tidak hanya dapat dilakukan dengan mendengar musik sambil bercengkrama bersama teman atau keluarga. Di Jalan Taruma, Kota Medan, Sumatera Utara pengunjung bisa menikmati kopi sambil bermain dan ...

Pemprov Sumbar siapkan pengembangan TPA Regional Payakumbuh

ANTARA - Percepatan peluasan lokasi penampungan sampah atau "Sell Landfill" di Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Regional Payakumbuh seluas 2,7 hektare terus dilakukan Pemerintah Provinsi Sumatera Barat. Hal ini seiring ...

Brimob Polda Sultra kirim 30 personel kawal kontingen PON

ANTARA - Sebanyak 30 personel Brimob Polda Sulawesi Tenggara diberangkatkan untuk mengawal kontingen Sulawesi Tenggara dalam PON XX Papua, Oktober mendatang. Ke-30 personel ini dibagi dalam tujuh kloter penerbangan sesuai dengan ...

Bea Cukai Kalbar dan Satgas Pamtas gagalkan penyelundupan mobil

ANTARA - Tim Tindak Bea Cukai Kalimantan Barat bersama Satgas Pamtas RI-Malaysia Yonif Mekanis 643/WNS, berhasil menggagalkan upaya penyelundupan mobil asal Malaysia di daerah Segorong, Kecamatan Seluas, Kabupaten ...

Luhut: PPKM level 4 Jawa-Bali tersisa 3 kabupaten/kota

ANTARA - Perpanjangan PPKM berbasis level di Jawa-Bali sejak 6-13 September berhasil membuat 11 kabupaten/kota yang sebelumnya berada di level 4 berkurang menjadi 3 wilayah. Menteri Koordinator bidang Kemaritiman dan ...

BPJS Kesehatan permudah layanan peserta penderita thalassemia

Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan mempermudah layanan bagi peserta thalasemia mayor dan hemofilia serta mengubah nomor layanan Care Center menjadi 165. "Hari ini BPJS Kesehatan luncurkan nomor layanan ...

Brimob Polda Sultra kirim 30 personel kawal kontingen PON

ANTARA - Sebanyak 30 personel Brimob Polda Sulawesi Tenggara diberangkatkan untuk mengawal kontingen Sulawesi Tenggara dalam PON XX Papua, Oktober mendatang. Ke-30 personel ini dibagi dalam tujuh kloter penerbangan sesuai dengan ...

Bea Cukai Kalbar dan Satgas Pamtas gagalkan penyelundupan mobil

ANTARA - Tim Tindak Bea Cukai Kalimantan Barat bersama Satgas Pamtas RI-Malaysia Yonif Mekanis 643/WNS, berhasil menggagalkan upaya penyelundupan mobil asal Malaysia di daerah Segorong, Kecamatan Seluas, Kabupaten ...

DPR terus dukung Pemerintah tangani COVID-19

ANTARA - Wakil DPR RI Sufmi Dasco Ahmad menyampaikan bahwa DPR RI terus berupaya mendukung Pemerintah dalam penanganan COVID-19. Hal ini ia sampaikan pada Senin (13/9). (Ahmad Muzdaffar Fauzan/Arif Prada/Gracia Simanjuntak)

Tips investasi bagi pemula untuk amankan keuangan jangka panjang

Selain menabung, salah satu cara mengamankan keuangan untuk jangka panjang yaitu dengan berinvestasi. Investasi merupakan penanaman modal pada suatu badan atau lembaga, barang-barang berharga, atau perusahaan, supaya kita ...

Media massa dinilai punya peran penting sukseskan PON Papua

Pemerhati olahraga Boy Noya mengatakan media massa mempunyai peranan penting dalam menyukseskan gelaran Pekan Olahraga Nasional (PON) XX Papua yang dijadwalkan bergulir pada 2-15 Oktober 2021. Lebih dari itu, media massa juga ...

Kadin Riau berikan 20,5 ton liquid oksigen untuk RS di Pekanbaru

Kamar Dagang dan Industri Indonesia (Kadin) Riau memberikan bantuan 20,5 ton Liquid Oksigen dan 400 unit tabung oksigen serta 175 unit regulator kepada Polda Riau, untuk didistribusikan ke sejumlah rumah sakit di Kota ...

BI sosialisasikan tanda khusus di uang kertas rupiah kepada tunanetra

Kantor Perwakilan Bank Indonesia Balikpapan menggelar Kelas Edukasi Ciri-Ciri Keaslian Uang Rupiah (CIKUR) sosialisasi tanda khusus pada mata uang kertas bagi penyandang tunanetra. “Uang rupiah juga memiliki blind code. ...

Pengerjaan Masjid 99 Kubah terhambat akibat pekerja terpapar COVID-19

Kepala Bidang Cipta Karya Dinas PUTR Sulawesi Selatan Haeruddin memastikan bahwa pengerjaan Masjid 99 Kubah Makassar terhambat akibat sejumlah pekerja konstruksi telah terpapar COVID-19. "Ada sekitar delapan orang yang ...

Harga jual CPO Indonesia semakin menguat pada September

Harga jual minyak sawit mentah (crude palm oil/CPO) Indonesia semakin menguat di bulan September 2021 atau rata-rata sebesar Rp12.594 per kg. "Harga CPO di September yang rata-rata sebesar Rp12.594 per kg itu, di atas ...

Dampak PPKM, pasien COVID-19 di Manokwari tersisa 9 orang

Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat atau PPKM Level 4 di Kabupaten Manokwari, Papua Barat berdampak signifikan pada penurunan kasus positif COVID-19 di daerah ini. Satgas COVID-19 Papua Barat mencatat, Minggu, tidak ...

Harapan Menteri Sandi terhadap pariwisata dan ekonomi kreatif di Riau

ANTARA - Menparekraf Sandiaga Uno melakukan kunjungan kerja ke Provinsi Riau pada Minggu (12/9). Ia menyambangi sebuah desa wisata di Kabupaten Kampar dan mendatangi Sentra Budaya dan Ekonomi Kreatif di Kota Pekanbaru. Dalam ...

KIP Aceh protes KPU terkait seleksi jabatan sekretaris KIP/KPU daerah

Ketua Komisi Independen Pemilihan (KIP) Provinsi Aceh Samsul Bahri memprotes Komisi Pemilihan Umum (KPU) Republik Indonesia terkait pelaksanaan seleksi terbatas pengisian jabatan Sekretaris Komisi Pemilihan Umum/Komisi Independen ...

Polda Sulut mengamankan seorang penjual beras tak layak konsumsi

Satgassus Maleo Kepolisian Daerah Sulawesi Utara (Polda Sulut) mengamankan seorang pria, tersangka dugaan penjualan beras tidak layak konsumsi kepada masyarakat. "Tersangka beserta barang bukti empat karung beras yang ...

Polisi minta Pemkot Palembang tutup permanen kafe sarang narkoba

Kepolisian Resor Kota Besar (Polrestabes) Palembang, Sumatera Selatan (Sumsel) meminta pemerintah kota setempat untuk menutup secara permanen Kafe RD yang diduga masih menjadi tempat penyalahgunaan (sarang) narkoba. "Kami ...

Polisi di Langkat Sumut selidiki mayat tanpa identitas di dalam parit

Pihak kepolisian menyelidiki kasus penemuan mayat tanpa identitas di dalam parit, di Jalan Proklamasi, Lingkungan 10, Kecamatan Stabat, Kabupaten Langkat, Sumatera Utara pada Minggu.   Kasat Reskrim Polres Langkat AKP Said ...

Jakarta International Stadium menerapkan resapan air hujan

Manajer Proyek PT Jakarta Propertindo (Perseroda) atau Jakpro Arry Wibowo mengatakan Jakarta International Stadium (JIS) menerapkan 'Zero Run Off', yaitu meresapkan air hujan ke tanah untuk dialirkan melalui saluran air ...

Duo pembalap McLaren borong podium balap F1 Monza

Pembalap McLaren Daniel Ricciardo disambut timnya usai melintasi garis finis pada balapan F1 Monza GP di Autodromo Nazionale Monza, Monza, Italia 912/9/2021). McLaren berhasil menguasai podium juara melalui duo pembalapnya yakni ...

Pakar minta pemerintah jangan terburu-buru terapkan relaksasi

Pakar Ilmu Kesehatan dari Pusat Ikatan Ahli Kesehatan Masyarakat Indonesia Hermawan Saputra menyarankan pemerintah untuk tidak terburu-buru menerapkan relaksasi aktivitas masyarakat di tengah pandemi ...

Pemkot Palembang cabut izin Kafe RD yang diduga sarang narkoba

Pemerintah Kota (Pemkot) Palembang, Sumatera Selatan mencabut izin Kafe RD yang diduga oleh polisi resor kota ini menjadi sarang peredaran narkoba. "Kami akan tindaklanjuti sesuai dengan peraturan yang ada, saya ...

Melirik bisnis kuliner sambal sunti khas Aceh

ANTARA - Warga Aceh, pasti mengetahui sambal sunti yang merupakan salah satu rasa khas masakan Aceh. Sebagian besar masakan Aceh, pasti menggunakan asam sunti atau belimbing kering, salah satunya kuliner sambal bernama Mr Phep ...

Menkes beri catatan untuk penyelenggaraan IBL 2022

Menteri Kesehatan (Menkes) Budi Gunadi Sadikin memberikan catatan terhadap rencana pelaksanaan Liga Bola Basket Indonesia (IBL) musim kompetisi 2022 yang direncanakan bergulir mulai Januari tahun depan. Budi menyampaikan bahwa ...

Kemenkop dan Komisi VI DPR dorong pelaku UKM masuk platform digital

Kementerian Koperasi dan UKM bersama Komisi VI DPR berupaya meningkatkan kualitas sumber daya manusia UKM melalui pelatihan vokasional digitalisasi produk yang diadakan di Indramayu, Jawa Barat. Deputi Bidang Usaha Kecil dan ...

Memberdayakan perempuan disabilitas melalui pelatihan membatik

Upaya untuk meningkatkan kapasitas dan menambah pendapatan bagi kelompok perempuan di tengah pandemi COVID-19, mulai dirasakan oleh anggota Himpunan Wanita Disabilitas Indonesia (HWDI) Provinsi Jambi. Melalui pelatihan ...

Insiden tabrakan Max Verstappen dan Lewis Hamilton di GP Monza

Pembalap Red Bull Max Verstappen dan pembalap Mercedes Lewis Hamilton terlibat tabrakan saat balapan F1 GP Monza di Autodromo Nazionale Monza, Monza, Italia (12/9/2021). Pembalap McLaren Daniel Ricciardo berhasil menjadi juara ...

BP2MI gagalkan upaya penyelundupan 21 pekerja migran Indonesia

Badan Perlindungan Pekerja Migran Indonesia (BP2MI) menggagalkan upaya penyelundupan 21 pekerja migran Indonesia yang siap diberangkatkan menuju negara di Timur Tengah, Ahad malam. "Hari ini, lagi-lagi kita melakukan ...

Pemkot Palembang cabut izin Kafe RD yang diduga sarang narkoba

Pemerintah Kota (Pemkot) Palembang, Sumatera Selatan mencabut izin Kafe RD yang diduga oleh polisi resor kota ini menjadi sarang peredaran narkoba. "Kami akan tindaklanjuti sesuai dengan peraturan yang ada, saya ...

Sebuah gudang semi permanen terbakar di Tarakan

Sebuah gudang semi permanen di kawasan Gang Tambak, RT 15 ini Kelurahan Karang Anyar Pantai, Tarakan, Minggu malam terbakar. "Gudang tersebut dijaga oleh tiga orang. Api mulai terlihat pada sore hari," kata Kapolsek ...

Spalletti sanjung kepemimpinan Koulibaly selepas Napoli bekuk Juve

Luciano Spalletti menyanjung Kalidou Koulibaly yang disebutnya memperlihatkan karakter kepemimpinan yang dibutuhkan ketika Napoli sukses membekuk Juventus 2-1 dalam lanjutan Liga Italia di Stadion Diego Armando Maradona, Sabtu ...

Allegri kecewa Juventus kerap kebobolan karena kesalahan sendiri

Pelatih Juventus Massimiliano Allegri mengakui Bianconeri pada Serie A Italia musim ini kerap kebobolan akibat kesalahan mereka sendiri usai kalah dari Napoli dengan skor 2-1. Dikutip dari football-italia, Minggu, Allegri ...

Sukses kalahkan Tottenham, Patrick Vieira puji performa Crystal Palace

Pelatih Crystal Palace Patrick Vieira memberikan sanjungan kepada anak asuhnya usai sukses mengalahkan Tottenham Hotspur dengan skor 3-0. Dikutip dari Sky Sports, Minggu, Vieira mengatakan timnya menampilkan performa yang ...

Sebastian Haller usung Ajax kembali ke jalur kemenangan

Sebastien Haller mengusung Ajax kembali ke jalur kemenangan dalam laga pekan keempat Liga Belanda lewat dua golnya saat mereka menundukkan tuan rumah PEC Zwolle 2-0 di Stadion MAC3PARK, Sabtu waktu setempat (Minggu ...

Soal debut keduanya di MU, Cristiano Ronaldo: saya sangat gugup

Cristiano Ronaldo mengaku bahwa dia sangat gugup saat melakoni debut keduanya bersama Manchester United. Ronaldo menjalani laga perdana kedua bersama United dengan sempurna setelah mencetak dua gol saat timnya menang 4-1 atas ...

Julian Nagelsmann bimbing Bayern bekuk sang mantan

Julian Nagelsmann membimbing Bayern Muenchen membekuk mantan klubnya, RB Leipzig, dengan skor 4-1 dalam laga pekan keempat Liga Jerman di Stadion Red Bull Arena, Leipzig, Sabtu waktu setempat (Minggu WIB). Gol-gol kemenangan ...

Lukaku cetak dua gol, Chelsea gulung Aston Villa

Romelu Lukaku mencetak dua gol saat Chelsea menggulung Aston Villa dengan skor 3-0 dalam laga pekan keempat Liga Inggris di Stadion Stamford Bridge, London, Sabtu waktu setempat (Minggu WIB). Kedua gol itu cukup bagi Lukaku ...

Nick Kuipers dan Bassim Rashid jadi tumbal kemenangan Persib

Bek Nick Kuipers dan gelandang Mohammed Bassim Rashid menjadi tumbal kemenangan Persib Bandung yang menundukkan Persita Tangerang 2-1 dalam laga pekan kedua Liga 1 Indonesia di Stadion Wibawa Mukti, Bekasi, Sabtu malam ...

Juventus kalah lagi, tersungkur di markas Napoli

Juventus menelan kekahalan lagi saat tersungkur di markas Napoli dan ditundukkan tuan rumah 1-2 dalam laga pekan ketiga Liga Italia di Stadion Diego Armando Maradona, Sabtu waktu setempat (Minggu WIB). Padahal Juventus ...

Sejumlah wilayah Jakarta berpotensi hujan petir Minggu sore dan malam

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta pada Minggu dini hari mengeluarkan peringatan dini potensi hujan disertai petir dan angin kencang untuk sejumlah wilayah pada sore hingga malam. Wilayah Jakarta Selatan ...

Sandiaga dorong pelaku ekraf Bandung tingkatkan karya melalui AKI

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno mendorong peningkatan kualitas dari hasil kreasi para pelaku ekonomi kreatif (ekraf) di Bandung, Jawa Barat, melalui program Apresiasi Kreasi Indonesia (AKI) 2021. "Saya ...

Pelatih Persita sebut permainan anak asuhnya sudah ada kemajuan

Pelatih Persita Tangerang Widodo C Putro menyebut permainan anak asuhnya sudah menunjukkan kemajuan di laga pekan kedua Liga 1 2021 meski harus menelan kekalahan atas Persib Bandung. "Evaluasi pemain sudah sangat ada ...

Wolverhampton petik tiga poin, awal musim positif Brentford usai

Wolverhampton memetik tiga pertama di Liga Inggris musim ini sementara awal musim positif tim debutan Brentford usai dalam rangkaian laga pekan keempat Liga Inggris, Sabtu. Kemenangan Wolverhampton mereka raih dalam lawatan ke ...

Igor sesalkan penampilan Tira Persikabo setelah ditaklukkan Persebaya

Pelatih Tira Persikabo Igor Kriushenko menyesalkan penampilan timnya terutama pada babak pertama saat laga kontra Persebaya di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang Timur, Sabtu, setelah mereka takluk 1-3 dari lawannya ...

PSG lanjutkan sapu bersih dan paksa Clermont derita kekalahan perdana

Paris Saint-Germain melanjutkan tren sapu bersih awal musim mereka sembari memaksa Clermont menderita kekalahan perdana selepas mengalahkan tim promosi itu dengan skor telak 4-0 dalam laga pekan kelima Liga Prancis di Stadion ...

Mainz pecundangi Hoffenheim saat empat tim berbagi satu poin

FSV Mainz mempecundangi tuan rumah TSG Hoffenheim saat empat tim lainnya berbagi satu poin dalam rangkaian laga pekan keempat Liga Jerman, Sabtu. Mainz menang 2-0 atas Hoffenheim sementara Union Berlin main nirgol kontra FC ...

Djanur tak ingin mental anak asuhnya "down"

Pelatih Barito Putera Djadjang Nurdjaman tak ingin mental anak asuhnya "down" setelah dua kali menelan kekalahan di laga awal kompetisi Liga 1 2021. "Ya, ini pekerjaan pelatih agar pemain mentalnya jangan sampai ...

Arsenal akhirnya petik kemenangan perdana musim ini

Arsenal akhirnya memetik kemenangan perdana di Liga Inggris musim ini seusai mengatasi tim promosi Norwich City 1-0 dalam laga pekan keempat di Stadion Emirates, London, Sabtu. Sang kapten Pierre-Emerick Aubameyang jadi ...

Pelonggaran PPKM Level 3, TMII mulai buka 2 wahana

ANTARA - Seiring diberlakukannya pelonggaran Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) level 3 di Jakarta, Taman Mini Indonesia Indah (TMII) mulai membuka dua unit wisata edukasi, yakni Taman Reptilia dan Taman Burung. ...

Bernardo Silva antar Manchester City tundukkan Leicester

Bernardo Silva mengantarkan Manchester City menundukkan tuan rumah Leicester City 1-0 lewat gol semata wayang yang dicetaknya dalam laga pekan keempat Liga Inggris di Stadion King Power, Sabtu. Gol itu lahir pada menit ke-62 ...

Bottas rebut pole sprint race Grand Prix Italia

Pebalap Mercedes Valtteri Bottas pada Jumat merebut pole position untuk sprint race jelang Grand Prix Italia di Sirkuit Monza. Lap terakhir Bottas di Q3 membawa sang pebalap Finlandia menjadi yang tercepat di kualifikasi ...

800 kepala keluarga terkena dampak banjir Bolaang Mongondow Selatan

Sekitar 800 kepala keluarga (KK) terkena dampak banjir akibat luapan beberapa sungai di Kabupaten Bolaang Mongondow Selatan, Sulawesi Utara, Jumat. "Kita masih sementara mendata, saat ini ada sekitar 800 KK yang ...

Hasenhuettl beri waktu Lyanco beradaptasi di Southampton

Ralph Hasenhuettl akan memberikan waktu yang dibutuhkan Lyanco untuk beradaptasi di Southampton, tanpa membuat bek asal Brazil itu merasa diburu-buru. Bek tengah berusia 24 tahun itu resmi dibeli Southampton dari Torino pada ...

Ini kata Satgas COVID-19 terkait indikator PPKM

Ketua Tim Pakar Satgas COVID-19 Prof Wiku Adisasmito menyampaikan indikator Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) berbasis level daerah tidak hanya dilihat dari aspek laju penularan atau laju kasus aktif dan ...

Pelatih Borneo Mario Gomez terima kekalahan dari Persik

Pelatih Borneo FC Mario Gomez menerima kekalahan 0-1 timnya dari Persik dalam lanjutan Liga 1 Indonesia 2021-2022 di Stadion Pakansari, Cibinong, Jumat. "Kami membuat satu kesalahan dan gol tercipta. Saya menerima ini ...

Melchor Group luncurkan ROXI dukung perkembangan ekonomi hijau

Melchor Group meluncurkan Crypto Utility ROXI sebagai bagian dari upaya pelestarian lingkungan menggunakan pendekatan ekonomi dan teknologi digital dengan mendukung perdagangan karbon sebagai bagian dari ekonomi hijau. Dalam ...

Solskjaer puji kerelaan Cavani serahkan nomor punggung 7 untuk Ronaldo

Ole Gunnar Solskjaer memuji kerelaan Edinson Cavani menyerahkan nomor punggung 7 Manchester United, yang ia kenakan sejak ditransfer dari Paris Saint-Germain pada 2020 hingga pekan terakhir bulan lalu, kepada Cristiano Ronaldo ...

76 tahun, RRI Bandung ingin tetap merebut hati masyarakat

ANTARA - Di era perjuangan kemerdekaan, Radio Republik Indonesia (RRI) merupakan alat perjuangan bangsa. Kini di usianya yang ke-76 pada 11 September, yang juga ditetapkan menjadi Hari Radio Nasional, RRI tetap berupaya terus ...

Resmikan subholding, Erick ingin Pertamina capai valuasi 100 miliar dolar

ANTARA - Menteri BUMN Erick Thohir ingin PT.Pertamina (Persero) mampu mencapai target menjadi korporasi dengan nilai pasar 100 miliar dolar AS setelah pembentukan enam subholding BUMN migas tersebut. Pemerintah berharap ...

Latihan pemeliharaan perdamaian internasional berlangsung di Henan

ANTARA - Latihan pemeliharaan perdamaian internasional saat ini sedang berlangsung di Henan, China. Latihan tersebut diberi nama "Shared Destiny-2021".(XINHUA/Siti Zulaikha/Dudy Yanuwardhana/Sizuka)

Video duyung terdampar di Pangkalpinang, BKSDA cari keberadaannya

ANTARA - Beredarnya video yang memperlihatkan seekor duyung (dugong dugon) terdampar di tepi Pantai Pasir Padi Pangkalpinang, Bangka Belitung, membuat Badan Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Sumatera Selatan menuju ke lokasi, ...

Mensos Risma surati Bupati Sleman soal DTKS

Menteri Sosial (Mensos) Tri Rismaharini melalui Dirjen Penanganan Fakir Miskin (PFM) menyurati Bupati Sleman, Yogyakarta, Kustini Sri Purnomo terkait data terpadu kesejahteraan sosial (DTKS) di daerah ...

Pendekatan ekonomi-teknologi digital dukung pelestarian lingkungan

CEO Melchor Group Peter Gontha menyatakan pendekatan ekonomi dan teknologi digital seperti "blockchain" dapat dimanfaatkan untuk upaya pelestarian lingkungan sebagai bagian langkah mengatasi perubahan iklim dengan ...

Kemenangan atas Borneo tingkatkan kepercayaan diri Persik

Pelatih Persik Kediri Joko Susilo mengatakan bahwa kemenangan 1-0 atas Borneo FC dalam lanjutan Liga 1 Indonesia 2021-2022, Jumat, meningkatkan kepercayaan diri timnya. "Ini menaikkan mental dan kepercayaan diri pemain. ...

Peningkatan SDM pedesaan disebut ajaran Bung Karno

Rektor Universitas Bung Karno (UBK) Didik Suharyanto menyebutkan kerja sama UBK dengan organisasi Persatuan Rakyat Desa (Parade) Nusantara untuk meningkatkan kualitas sumber daya manusia (SDM) di desa sebagai ...

Rahmat Fadillah Pohan ditetapkan sebagai Direktur Utama Bank Sumut

Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPS LB) Bank Sumut, di Medan, Jumat memutuskan untuk menetapkan Rahmat Fadillah Pohan sebagai Direktur Utama (Dirut) PT Bank Sumut menggantikan Muchammad Budi Utomo yang meninggal 15 April ...

WallStreet dibuka lebih tinggi, ditopang penguatan saham energi

Saham-saham di Bursa Efek New York, Wall Street, Amerika Serikat, dibuka meningkat pada perdagangan Jumat pagi waktu setempat, didukung penguatan sektor energi. Sesaat setelah bel pembukaan, Indeks Dow Jones Industrial Average ...

Polri: Total 4 tersangka teroris JI ditangkap

Kepala Bagian Penerangan Umum (Kabagpenum) Divhumas Polri Kombes Pol Ahmad Ramadhan menyebutkan total empat tersangka teroris kelompok Jamaah Islamiyah ditangkap oleh Tim Detasemen Khusus (Densus) 88 Antiteror Polri pada ...

DPRD Babel sosialisasi tiga perda pada kaum wanita

ANTARA - Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Bangka Belitung, menggelar sosialisasi peraturan daerah (Perda) pada kaum wanita di Kabupaten Bangka, Jumat (10/09). Sedikitnya tiga perda disosialisasikan, yakni Perda ...

Ini tanggapan ICW terhadap laporan Moeldoko

Indonesia Corruption Watch (ICW) menanggapi laporan polisi terhadap dua penelitinya yang dilayangkan oleh Moeldoko selaku Kepala Staf Kepresidenan (KSP) terkait dugaan pencemaran nama baik dan fitnah. Peneliti ICW Kurnia ...

Saham Prancis berbalik menguat, indeks CAC 40 bangkit 0,24 persen

Saham-saham Prancis berakhir lebih tinggi pada perdagangan Kamis waktu setempat (9/9/2021), berbalik menguat dari penurunan selama dua hari berturut-turut, dengan indeks acuan CAC 40 di Bursa Efek Paris bangkit 0,24 persen atau ...

Hamilton sebut Russell beri energi baru ke Mercedes

Juara dunia tujuh kali Lewis Hamilton menyebut George Russell bakal memberi energi baru bagi Mercedes ketika kedua pebalap menjadi tandem musim depan. Keputusan Valtteri Bottas hengkang ke Alfa Romeo pada Senin membuka jalan ...

F1 pertimbangkan tim wajib turunkan pebalap muda di sesi latihan Jumat

Tim-tim Formula 1 bisa saja diwajibkan menurunkan pebalap muda di sesi latihan bebas Jumat mulai musim depan untuk memberi kesempatan memperbanyak jam terbang mereka. CEO F1 Stefano Domenicali mengatakan kepada media Italia ...

Bupati Bogor tata internet desa untuk pemilu informatif 2024

Bupati Bogor Ade Yasin mengaku tengah melakukan penataan internet desa untuk menunjang pelaksanaan Pemilihan Umum (Pemilu) yang informatif pada tahun 2024 mendatang. "Ada 326 desa yang sudah memiliki web desa sebagai ...

Warga Sukabumi korban kebakaran Lapas Tangerang akhirnya meninggal

Warga Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat, yang turut menjadi korban dan mengalami luka berat pada tragedi kebakaran Lembaga Permasyarakatan (Lapas) Kelas I Tangerang, Banten, Adam Maulana akhirnya meninggal dunia setelah menjalani ...

Suporter 50 tahun dilarang West Brom ke stadion karena terbukti rasis

West Bromwich Albion memberlakukan larangan ke stadion kepada seorang suporter berusia 50 tahun yang terbukti melakukan pelecehan rasial lewat dunia maya kepada gelandang Romaine Sawyers awal tahun ini, demikian diumumkan klub ...

Warga Sukabumi korban kebakaran Lapas Tangerang akhirnya meninggal

Warga Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat, yang turut menjadi korban dan mengalami luka berat pada tragedi kebakaran Lembaga Permasyarakatan (Lapas) Kelas I Tangerang, Banten, Adam Maulana akhirnya meninggal dunia setelah menjalani ...

Psikolog: Menjaga psikologis anak saat PTM sangat penting

Psikolog anak Seto Mulyadi mengingatkan menjaga psikologis anak saat mengikuti pembelajaran tatap muka (PTM) secara terbatas sangat penting dilakukan terutama di masa pandemi COVID-19. "Semua pihak harus melindungi ...

Piala Dunia dua tahunan bakal pengaruhi kualitas, kata Brendan Rodgers

Manajer Leicester City Brendan Rodgers urun komentar soal wacana Piala Dunia dua tahunan yang dinilainya akan menambah beban kelelahan para pemain, yang secara langsung bakal mempengaruhi kualitas pertandingan serta memperburuk ...

Polandia sebut cekcok dalam laga lawan Inggris bukan karena isu rasial

Federasi sepak bola Polandia, PZPN, menyatakan cekcok antarpemain yang terjadi dalam laga kualifikasi Piala Dunia 2022 melawan Inggris di Warsawa, pada Selasa kemarin, bukan karena salah satu pemain mereka melakukan pelecehan ...

Gubernur target amdal green energy selesai sebelum presiden datang

Gubernur Kalimantan Utara Zainal Arifin Paliwang menargetkan amdal dalam proyek green energy Kawasan Industri dan Pelabuhan Internasional (KIPI) di Tanah Kuning-Mangkupadi, Bulungan, selesai sebelum kedatangan Presiden RI Joko ...

Panglima TNI dan Kapolri akan tinjau serapan vaksinasi di NTB

Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto dan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo, dijadwalkan akan meninjau langsung percepatan serapan vaksinasi di Nusa Tenggara Barat pada Jumat (10/9). "Peninjauan ini merupakan perintah ...

Sederet fakta wacana Piala Dunia dua tahunan

Badan sepak bola dunia, FIFA, mengemukakan wacana penyelenggaraan Piala Dunia dua tahunan, ketimbang tiap empat tahun sebagaimana lazimnya tiap empat tahun, menuai reaksi kontra dari UEFA serta sejumlah liga-liga domestik ...

Quartararo berharap jinakkan trek 'terburuknya' di GP Aragon

Pemuncak klasemen sementara Fabio Quartararo bakal mencoba menaklukkan trek MotorLand Aragon yang kurang bersahabat dengannya demi mendekatkan diri sebagai pebalap Prancis pertama yang merebut gelar juara dunia. Sang pebalap ...

Saham Inggris jatuh 1,01 persen, Indeks FTSE100 turun 71,32 poin

Saham-saham di Bursa Efek London, Inggris turun pada penutupan perdagangan Kamis, dengan acuan Indeks FTSE 100 merosot 1,01 persen atau 71,32 poin, menjadi ditutup pada 7.024,21 poin. Saham M&G, pengelola investasi ...

Di Madura, Bea Cukai tindak produsen rokok ilegal

Kantor Bea Cukai Madura, Jawa Timur memberikan sanksi denda kepada para produsen rokok ilegal yang terbukti memproduksi dan menjual rokok tanpa pita cukai di sejumlah toko dan pasar tradisional di Pulau Madura, Jawa ...

Kemenpora jadikan "sport science" pemandu utama prestasi olahraga

ANTARA -Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) akan menjadikan "sport science" sebagai pemandu utama prestasi olahraga dalam Desain Besar Olahraga Nasional (DBON). Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Zainudin ...

Alasan Indonesia jadi referensi rekonstruksi pasca bencana

ANTARA - Meski menjadi negara yang rawan terjadinya bencana alam, Indonesia tetap menjadi referensi bagi berbagai negara di Asia terlebih Asia Tenggara dalam hal rekonstruksi pasca terjadinya bencana alam. Hal itu dikarenakan ...